PEMBUATAN SIMULATOR PANEL KONTROL UNTUK PENGUJIANAKTUATOR KATUP SISTEM PURIFIKASI AIR PENDINGIN PRIMER KBE01 RSG-GAS

Kiswanto, Kiswanto and Teguh Sulistyo, TS and Taufiq, Muhammad (2015) PEMBUATAN SIMULATOR PANEL KONTROL UNTUK PENGUJIANAKTUATOR KATUP SISTEM PURIFIKASI AIR PENDINGIN PRIMER KBE01 RSG-GAS. PROSIDING SEMINAR NASIONAL TEKNOLOGI DAN APLIKASI REAKTOR NUKLIR. ISSN 978-979-8500-67-1

[thumbnail of 11-kiswanto_fix 63-68.pdf]
Preview
Text
11-kiswanto_fix 63-68.pdf

Download (512kB) | Preview

Abstract

PEMBUATAN SIMULATOR PANEL KONTROL UNTUK PENGUJIAN AKTUATOR KATUP SISTEM PURIFIKASI AIR PENDINGIN PRIMER KBE01 RSG-GAS,Sistempurifikasi air kolamreaktor KBE 01 mempunyai 2 buahkatupisolasi yang menggunakancatudayalistrikdarisistemdistribusidarurat.Padakondisi normal sisteminidapatdioperasikansecara manual maupunotomatis, jikaterjadigangguanpada aktuatordandilakukanperbaikankemudiandilakukanpengujian, makaakanmengganggusistem yang sedangbekerja normal. Untukdapatmengoperasikankatupisolasiinisetelahperbaikanmaupunpadakeadaantertentutanpamenggunakankontroldarisistem yang normal makadibuatlah simulator panel kontrolportabel yang dioperasikantersendiritanpamengganggusistem normal sehinggakitadapatmengujiaktuatorwalaureaktordalamkondisioperasi.Pembuatan panel kontroldimulaidaripersiapan, perakitandanpengujianuntukmengetahuiunjukkerjaaktuatorkatup.Dari hasilujifungsidisimpulkanbahwapengujian simulator panel kontrolaktuatorkatupsistempurifikasiair pendinginprimer KBE 01 yang telahdibuatdapatberfungsibaiksesuaidenganpanel control yang telahterpasangpermanen.
Kata kunci: panel kontrol, sistem purifikasi primer KBE01

Item Type: Article
Subjects: Taksonomi BATAN > Reaktor Nuklir > Teknologi Reaktor > Sistem Reaktor
Taksonomi BATAN > Reaktor Nuklir > Teknologi Reaktor > Sistem Reaktor
Divisions: BATAN > Pusat Reaktor Serba Guna
IPTEK > BATAN > Pusat Reaktor Serba Guna
Depositing User: Administrator Repository
Date Deposited: 13 Nov 2018 07:08
Last Modified: 31 May 2022 04:52
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/5097

Actions (login required)

View Item
View Item