Probabilitas keterkaitan semburan radio matahari tipe I dengan lontaran massa korona

Suratno, Suratno (2008) Probabilitas keterkaitan semburan radio matahari tipe I dengan lontaran massa korona. Majalah Sains dan Teknologi Dirgantara, 3 (2): 4. pp. 83-89. ISSN 1907-0713

[thumbnail of 1907-0713_3_2_2008-4.pdf]
Preview
Text
1907-0713_3_2_2008-4.pdf

Download (3MB) | Preview

Abstract

Penelitian tentang probabilitas keterkaitan antara semburan radio matahari tipe II dan lontaran massa korona (Coronal Mass Ejection/CMB menunjukian bahwa dari 663 kali kejadian semburan radio tipe I terdapat 527 (79.4996) berasosiasi dengan kejadian CME, sebaliknya hanya 5.28% kejadian CME yang berasosiasi dengan kejadian semburan radio tipe II. Durasi berlangsungya semburan radio tipe 11 cenderung semakin panjang dengan peningkaten kecepatan CME, keduanya memiliki korelasi walaupun hanya memilild angka korelasi yang rendah (0.28]. Kedua fenomena tersebut terjadi barena lewatnya muka gelombang kejut letika ada peristiwa flare matahari, dan ditemukan bahwa CME yang berasosiasi dengan semburan tipe I terbanyak (25.43%) memiliki kecepatan antara 400 km/detik dan 600 km/ detik.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Type II solar radio bursts, Coronal mass ejection, Solar flares
Subjects: Taksonomi LAPAN > Sains Antariksa dan Atmosfer > Penelitian, Pengembangan, dan Perekayasaan > Sains Antariksa > Magnetosfer dan Lingkungan Antariksa
Taksonomi LAPAN > Sains Antariksa dan Atmosfer > Kerjasama Teknis > Bidang Sains Antariksa
Divisions: LAPAN > Deputi Teknologi Penerbangan Dan Antariksa
Depositing User: - mayang -
Date Deposited: 26 Jan 2024 08:02
Last Modified: 26 Jan 2024 08:02
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/22455

Actions (login required)

View Item
View Item