Dian, Nurul Safitri (2018) Eksperimentasi pembelajaran e-learning terhadap prestasi belajar matematika pada pokok bahasan aljabar di SMP se-Kabupaten Bojonegoro. Journal of Mathematics Education and Science, 1 (2): 1. pp. 49-53. ISSN 2621-1203
Jurnal_Dian Nurul_UNUGIRI_2018.pdf
Download (248kB) | Preview
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui ada tidaknya pengaruh positif pembelajaran e-learning terhadap prestasi belajar matematika pada pokok bahasan aljabar di SMP sekabupaten Bojonegoro. Penelitian ini merupakan penelitian eksperimental semu dengan dua variabel penelitian. Variabelterikat dalam penelitian ini adalah prestasi belajar matematika dan variabelbebas dari penelitian ini adalah model pembelajaran. Penelitian ini dianalisis menggunakan uji t dengan uji prasyarat analisis yaitu uji normalitas dengan metode liliefors dan uji homogenitas dengan metode uji F. Hasil penelitian ini adalah terdapat pengaruh pengaruh positif pembelajaran e-learning terhadap prestasi belajar matematika pada pokok bahasan aljabar di SMP sekabupaten Bojonegoro.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | Mathematical Sciences > Algebra, Analysis, Geometry, & Mathematical Logic |
Depositing User: | Saepul Mulyana |
Date Deposited: | 16 Nov 2022 02:31 |
Last Modified: | 16 Nov 2022 02:31 |
URI: | https://karya.brin.go.id/id/eprint/12908 |