DESAIN DETAIL DAN PEMBUATAN "SISTEM PEMINDAH TARGET SISTEM RABBIT"

Hasibuan, Djaruddin (2000) DESAIN DETAIL DAN PEMBUATAN "SISTEM PEMINDAH TARGET SISTEM RABBIT". In: PROSIDING SEMINAR HASIL PENELITIAN P2TRR, PRSG - BATAN.

[thumbnail of 07 djarudin hasibuan.pdf]
Preview
Text
07 djarudin hasibuan.pdf

Download (464kB) | Preview

Abstract

DESAIN DETAIL DAN PEMBUATAN "SISTEM PEMINDAH TARGET SISTEM RABBIT". Fasilitas pemindah target sistem rabbit adalah suatu fasilitas yang berfungsi untuk mempersingkat waktu pemindahan target (cuplikan) yang sudah diiradiasi dari ruang isotop sel ke ruang cacah. Dalam rangka untuk meningkatkan kegiatan penelitian dan mutu pelayanan pada masyarakat pengguna sistem rabbit perlu diwujudkan realisasi pembuatan fasilitas tersebut. Desain detail yang diajukan memerlukan slang polipinil dengan diameter luar 44mm, diameter dalam 38 mm dan panjang 35 m. Dengan analisis yang dilakukan diperoleh bahwa waktu pemindahan cuplikan yang diperlukan adalah 3 detik. Sebagai acuan digunakan standard ASME , ASTM dan AISC.
Kata kunci: Pipa penghantar

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Subjects: Taksonomi BATAN > Reaktor Nuklir > Teknologi Reaktor > Sistem Reaktor
Taksonomi BATAN > Reaktor Nuklir > Teknologi Reaktor > Sistem Reaktor
Divisions: BATAN > Pusat Reaktor Serba Guna
IPTEK > BATAN > Pusat Reaktor Serba Guna
Depositing User: Administrator Repository
Date Deposited: 28 Nov 2018 04:23
Last Modified: 31 May 2022 04:03
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/6386

Actions (login required)

View Item
View Item