Skrining bank darah untuk pemeriksaan hepatitis C di Kelurahan Tukmudal Kecamatan Sumber

Ikhwani, Ikhwani and Fiki, Setiawan and Hery, Prambudi (2024) Skrining bank darah untuk pemeriksaan hepatitis C di Kelurahan Tukmudal Kecamatan Sumber. Jurnal Kreativitas Pengabdian kepada Masyarakat, 7 (6): 35. pp. 2728-2737. ISSN 2615-0921

[thumbnail of 2615-0921_7_6_2024-35.pdf]
Preview
Text
2615-0921_7_6_2024-35.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (431kB) | Preview

Abstract

Transfusi darah adalah bagian paling penting bagi pelayanan kesehatan bila digunakan dengan baik dengan alasan menyelamatkan jiwa. Transfer darah membawa risiko penularan penyakit menular yang ditularkan melalui darah seperti hepatitis C, serta risiko transfusi darah lainnya yang dapat mengancam jiwa. Efek penyakit menular lewat transfusi darah bergantung pada banyak faktor, misalkan pravelensi penyakit di masyarakat, efektifitas skrining yang digunakan, kekebalan tubuh penerima dan jumlah donor tiap unit darah. Kegiatan PKM ini bertujuan membantu puskesmas Watubelah dalam mendata warga Keluahan Tukmudal yang sehat dan bebas dari virus hepatitis C. Teknik pengupulan data menggunakan pedoman wawancara dan observasi dengan lembar kuisioner untuk pemeriksaan lebih lanjut. Hasil skrining bank darah di dapatkan rata-rata hemoglobin 13,69 g/dl pada wanita dan 14,15 g/dl pada laki-laki sedangkan rata-rata pada keseluruhan yaitu 13,59 g/dl, persentase golongan darah A 31% dengan jumlah 15 orang, golongan darah B 34% dengan jumlah 16 orang, golongann darah O 33% dengann jumlah 16, golongan darah AB 2% dengan jumlah 1 orang. Pemeriksaan imuneserologi yang meliputi pemeriksaan HIV, HCV, HBsAg, sifilis dengan hasil non-reaktif pada 48 responden.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Skrining bank darah, Tranfusi darah, HCV, Medical screening, Hepatitis C, Blood transfusion
Subjects: Health Resources > Health Services
Medicine & Biology > Immunology
Depositing User: Djaenudin djae Mohamad
Date Deposited: 31 Aug 2024 08:21
Last Modified: 31 Aug 2024 08:21
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/47364

Actions (login required)

View Item
View Item