UNJUK KERJA SISTEM SUPPLY UDARA FUEL FABRICATION LABORATORY

Paid, Ahmad and Yuli Rustanto, Eko and Kusyanto, Kusyanto and Yuwono, Yuwono (2018) UNJUK KERJA SISTEM SUPPLY UDARA FUEL FABRICATION LABORATORY. Prosiding Seminar Hasil-hasil Penelitian EBN Tahun 2017, - (-). pp. 213-222. ISSN 0854-5561

[thumbnail of 20-Ahmad-1.pdf]
Preview
Text
20-Ahmad-1.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

ABSTRAK

Telah dilakukan evaluasi kinerja sistem supply udara untuk area FFL menggunakan CDT-2.2 dan CDT-2.1 yang telah dilakukan perbaikan untuk mengetahui kondisi operasi VAC area FFL. Metode yang digunakan dalam kegiatan ini ialah dengan melakukan pemantauan pada saat operasi CDT-2.2 dan operasi CDT-2.1. Tujuan dari kegiatan ini untuk mengetahui unjuk kerja sistem supply udara untuk area FFL pada fasilitas Instalasi Elemen Bakar Eksperimental dalam mendukung operasi dan kegiatan penelitian pada laboratorium IEBE. Dari hasil pemantauan peralatan sistem supply area FFL menunjukan arus rerata operasi motor CDT-2.2 sebesar 64,9 A - S=65,2 A - T=71,2 amper dibawah arus normal sebesar 82 amper V-belt karena guide fan / shut of dumper kurang maksimal fungsinya, sedangkan arus rerata R=74,8 A – S=87,1 A – T=85,6 A operasi motor CDT-2.1. Hasil pemantauan beda tekanan pada fasilitas FFL menggunakan CDT-2.2 berkisar 15 s.d. 39 mmH2O dan menggunakan CDT-2.1 sebesar 10 s.d. 46 mmH2O fluktuasi tersebut dipengaruhi buka-tutup dumper supply dan beberpa exhaust yang beroperasi : exhust CFE-3.1/3.2, exhust CFE-4.1/4.2, scrubber.

Kata kunci: sistem ventilasi, Fuel Fabrication Laboratory, redudansi.

Item Type: Article
Subjects: Taksonomi BATAN > Daur Bahan Bakar Nuklir dan Bahan Maju > Bahan Bakar Nuklir > Operasi dan Pemeliharaan Instalasi Bahan Bakar Nuklir
Taksonomi BATAN > Daur Bahan Bakar Nuklir dan Bahan Maju > Bahan Bakar Nuklir > Operasi dan Pemeliharaan Instalasi Bahan Bakar Nuklir
Divisions: BATAN > Pusat Teknologi Bahan Bakar Nuklir
IPTEK > BATAN > Pusat Teknologi Bahan Bakar Nuklir
Depositing User: Administrator Repository
Date Deposited: 13 Nov 2018 05:25
Last Modified: 02 Jun 2022 03:17
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/4722

Actions (login required)

View Item
View Item