Santosa, Slamet and Taxwim, Taxwim and Sadjati, Haruno (2017) RANCANG BANGUN PEMROGRAMAN DATABASE UNTUK INTERNET REACTOR LABORATORY (IRL). PROSIDING PERTEMUAN DAN PRESENTASI ILMIAH PENELITIAN DASAR ILMU PENGETAHUAN DAN TEKNOLOGI NUKLIR. pp. 359-366. ISSN 0216-3128
PROSIDING_SLAMET SANTOSA_PSTA_2017.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.
Download (0B) | Request a copy
Abstract
RANCANGBANGUN PEMROGRAMAN BASIS DATA UNTUK INTERNET REACTOR LABORATORY
(IRL). Internet Reactor Laboratory (IRL) yang sedang dikembangkan di PSTA-BATAN Yogyakarta bertujuan
untuk menyediakan media pembelajaran teknologi nuklir, khususnya reaktor nuklir, melalui fasilitas internet.
Metode pembelajaran ini dilakukan dengan memindahkan data hasil operasi reaktor dari komputer akuisisi
menggunakan komunikasi RS-232 ke komputer server IRL, mengolah dan kemudian menampilkan data
operasi reaktor secara online melalui internet. Pengguna tidak hanya dapat melihat hasilnya secara pasif,
akan tetapi dapat melakukan permintaan perhitungan secara langsung. Telah dikembangkan sistem basis
data pada komputer berdedikasi server dengan format SQL pada sistem operasi Linux Ubuntu 14.04 Trusty
Tahr LTS 64 Bit. Kebutuhan parameter untuk melaksanakan suatu operasi reaktor dilakukan melalui
permintaan secara remote oleh instruktur kelas. Permintaan yang disetujui kemudian dijadwal, diidentifikasi
jenis operasi dan parameter yang diminta, kemudian dilaksanakan oleh operator reaktor. Pemrograman
basis data yang dikembangkan dapat berfungsi baik dan sudah diuji coba serta didemonstrasikan pada acara
Nuclear Youth Summit pada akhir tahun 2014.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | Taksonomi BATAN > Reaktor Nuklir Taksonomi BATAN > Reaktor Nuklir Taksonomi BATAN > Reaktor Nuklir > Teknologi Reaktor > Sistem Reaktor Taksonomi BATAN > Reaktor Nuklir > Teknologi Reaktor > Sistem Reaktor |
Divisions: | BATAN > Pusat Sains dan Teknologi Akselerator IPTEK > BATAN > Pusat Sains dan Teknologi Akselerator |
Depositing User: | Administrator Repository |
Date Deposited: | 01 Nov 2018 08:26 |
Last Modified: | 01 Nov 2018 08:26 |
URI: | https://karya.brin.go.id/id/eprint/4379 |