Pengaruh senam ibu hamil terhadap pengurangan nyeri punggung pada ibu hamil trimester III di Puskesmas Paguyaman

Ani, Retni and Fahmi, A. Lihu and Harismayanti, Harismayanti and Reivan, Angreiani Mantu (2024) Pengaruh senam ibu hamil terhadap pengurangan nyeri punggung pada ibu hamil trimester III di Puskesmas Paguyaman. Jurnal Kreativitas Pengabdian kepada Masyarakat, 7 (4): 33. pp. 1796-1804. ISSN 2615-0921

[thumbnail of 2615-0921_7_4_2024-33.pdf]
Preview
Text
2615-0921_7_4_2024-33.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (369kB) | Preview

Abstract

Perubahan yang besar akan terjadi pada wanita hamil yaitu termasuk pada punggung. Dimulai dari trimester kedua sebagian ibu hamil akan mengalami nyeri punggung karena bayi yang berada dirahim yang semakin membesar. Sekitar 50-80% wanita pernah mengalami nyeri punggung dan pinggul selama kehamilan. Tujuan penelitian ini mahasiswa mampu mengetahui Pengaruh Senam Ibu Hamil Terhadap Pengurangan Nyeri Punggung Pada Ibu Hamil Trimester III di Puskesmas Paguyaman. Metode penelitian yang digunakan yaitu kuantitatif dengan menggunakan pre experimental design. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah 15 responden ibu hamil trimester III yang mengalami nyeri punggung. Hasil analisa uji T-Test didapatkan sign.(2-tailed) pre= -000≤0.05 dan T-Test didapatkan sign.(2-tailed) post= -000≤0.05 hal ini menunjukkan bahwa terdapat pengaruh dilakukan senam Ibu hamil terhadap pengurangan nyeri punggung pada ibu hamil terimester III. Kesimpulan pada penelitian ini kiranya dapat meningkatkan pengetahuan ibu hamil tentang pentingnya senam hamil untuk mengurangi nyeri pada bagian punggung.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Ibu hamil, Nyeri punggung, Senam, Trimester III, Exercises, Back pain, Pregnant women
Subjects: Health Resources > Health Care Technology
Health Resources > Health Care Utilization
Medicine & Biology > Occupational Therapy, Physical Therapy, & Rehabilitation
Depositing User: Djaenudin djae Mohamad
Date Deposited: 19 Sep 2024 06:46
Last Modified: 19 Sep 2024 06:46
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/41131

Actions (login required)

View Item
View Item