MODIFIKASI KONTROL DUCT HEATER UNTUK MEMPERTAHANKAN STABILITAS HUMIDITY DI DALAM CAVE SIKLOTRON GUNA MENUNJANG PENGOPERASIAN SIKLOTRON CS – 30 BATAN

Widiana, I Wayan and Sori, Sofyan and Jakaria, Jakaria and Priyono, Suryo (2014) MODIFIKASI KONTROL DUCT HEATER UNTUK MEMPERTAHANKAN STABILITAS HUMIDITY DI DALAM CAVE SIKLOTRON GUNA MENUNJANG PENGOPERASIAN SIKLOTRON CS – 30 BATAN. Prosiding Pertemuan Ilmiah Radioisotop, Radiofarmaka, Siklotron dan Kedokteran Nuklir. pp. 50-56. ISSN 2087-9652

[thumbnail of I Wayan.pdf]
Preview
Text
I Wayan.pdf

Download (3MB) | Preview

Abstract

Siklotron CS-30 merupakan sebuah mesin pemercepat partikel bermuatan yang dimiliki BATAN. Salah satu syarat pengoperasiannya adalah kondisi kelembaban (humidity) di ruang Cave siklotron harus di bawah 55 %. Kerusakan sistem pemanas(duct heater) membuat kelembaban meningkat melebihi nilai batas. Untuk mengatasi permasalahan tersebut telah dilakukan modifikasi kontrol duct heater dengan tujuan menghidupkan kembali sistem pemanas dan mempertahankan kehandalan sistem pemanas sehingga stabilitas humidity dapat tercapai. Metodologi yang digunakan adalah dengan memanfaatkan aliran udara masuk dari sistem VAC sebagai indikasi untuk kendali pengoperasian sistem pemanas. Untuk itu telah dibangun suatu unit kontrol berbasis aliran udara yang dapat mengoperasikan sistem pemanas sehingga kestabilan humidity di ruang Cave Siklotron dapat tercapai.

Item Type: Article
Subjects: Taksonomi BATAN > Isotop dan Radiasi > Produksi Isotop dan Sumber Radiasi > Akselerator
Taksonomi BATAN > Isotop dan Radiasi > Produksi Isotop dan Sumber Radiasi > Pemeliharaan Fasilitas Produksi Isotop dan Radiofarmaka
Divisions: BATAN > Pusat Teknologi Radioisotop dan Radiofarmaka
IPTEK > BATAN > Pusat Teknologi Radioisotop dan Radiofarmaka
Depositing User: Administrator Repository
Date Deposited: 14 Jul 2018 09:58
Last Modified: 31 May 2022 09:09
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/3412

Actions (login required)

View Item
View Item