Widarto, Widarto (2002) ANALISIS DAN PENENTUAN DISTRIBUSI FLUKS NEUTRON SALURAN TEMBUS RADIAL UNTUK PENDAYAGUNAAN REAKTOR KARTINI. Ganendra, 5 (1). pp. 31-37. ISSN p-ISSN: 1410-6957, e-ISSN: 2503-5029
JURNAL_WIDARTO_PSTA_2002.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.
Download (281kB) | Preview
Abstract
ANALISIS DAN PENENTUAN DISTRIBUSI FLUKS NEUTRON SALURAN TEMBUS RADIAL UNTUK PENDAYAGUNAAN REAKTOR KARTINI. Telah dilakukan analisis dan penentuan distribusi fluks neutron pada saluran tembus radial reaktor Kartini dengan tujuan untuk melengkapi dokumen fasilitas eksperimen dan menjadi dasar pengembangan pendayagunaan dalam pemanfaatan reaktor Kartini. Analisis dan penentuan fluks neutron dilakukan dengan menggunakan metode aktivasi neutron terhadap detektor keping.emas (Au) yang dipasang di beberapa titik jari-jari tampang lintang (19 cm) serta sepanjang 310 cm arah radial saluran tembus. Hasil perhitungan menunjukkan bahwa fluks termal berkisar antara (8,3 + 0,9).105 n cm-2s-1 sampai dengan (6,8 + 0,5).107 n cm-2s-1 sedangkan fluks neutron cepat berkisar antara (5,0 + 0,2).105 n cm-2s-1 sampai dengan (1,43 + 0,6).107 n cm-2s-1. Dengan metode analisis pencocokan kurva untuk menentukan distribusi fluks neutron dapat disimpulkan bahwa distribusi fluks neutron sepanjang saluran tembus radial berbentuk fungsi polinomial.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | Taksonomi BATAN > Reaktor Nuklir > Teknologi Reaktor Taksonomi BATAN > Reaktor Nuklir > Teknologi Reaktor Taksonomi BATAN > Reaktor Nuklir > Teknologi Reaktor > Sistem Reaktor Taksonomi BATAN > Reaktor Nuklir > Teknologi Reaktor > Sistem Reaktor |
Divisions: | BATAN > Pusat Sains dan Teknologi Akselerator IPTEK > BATAN > Pusat Sains dan Teknologi Akselerator |
Depositing User: | Administrator Repository |
Date Deposited: | 03 Jun 2018 09:04 |
Last Modified: | 31 May 2022 03:55 |
URI: | https://karya.brin.go.id/id/eprint/2755 |