Analisis harga, kualitas produk, lokasi dan fasilitas terhadap kepuasan konsumen di Kedai Kopi Pada Suka Pangkalpinang

Aldi, Fahrizi and Afrizal, Afrizal and Rita, Deseria (2022) Analisis harga, kualitas produk, lokasi dan fasilitas terhadap kepuasan konsumen di Kedai Kopi Pada Suka Pangkalpinang. AKDBB Journal of Economics and Business (AJEB), 1 (2): 5. pp. 61-72. ISSN 2963-7341

[thumbnail of 2963-7341_1_2_2022-5.pdf]
Preview
Text
2963-7341_1_2_2022-5.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (425kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh harga, kualitas produk, lokasi, dan fasilitas terhadap kepuasan pelanggan di Pada Suka Coffee Shop. Adapun permasalahan penelitian ini "Seberapa besar pengaruh harga, kualitas produk, lokasi, dan fasilitas terhadap kepuasan pelanggan di Coffee Shop Pada Suka Pangkalpinang". Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif. Jenis data yang digunakan adalah data primer. Teknik pengambilan sampel adalah purposive sampling. Metode analisis yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda dan pengujian hipotesis dengan uji-T. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel harga, kualitas produk, lokasi, dan fasilitas berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan pelanggan di Kedai Kopi Pada Suka

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Harga, Kualitas produk, Lokasi, Fasilitas, Kepuasan pelanggan, Prices, Quality of products, Consumer satisfaction
Subjects: Economics and Business > Consumer Affairs
Depositing User: Saepul Mulyana
Date Deposited: 19 Mar 2024 04:06
Last Modified: 19 Mar 2024 04:06
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/23076

Actions (login required)

View Item
View Item