Persepsi konsumen atas risiko makanan dan kemasan oleh penyedia bisnis jasa makanan selama pandemi Covid - 19 di Surabaya

Harianto, Agung and Widjaya, Ian and Marchell, Nelson Cavalero (2023) Persepsi konsumen atas risiko makanan dan kemasan oleh penyedia bisnis jasa makanan selama pandemi Covid - 19 di Surabaya. Jurnal Manajemen Pemasaran, 17 (1): 7. pp. 53-63. ISSN 1907-235X

[thumbnail of 1907-235X_17_1_2023-7.pdf]
Preview
Text
1907-235X_17_1_2023-7.pdf - Published Version

Download (645kB) | Preview

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk melihat berbedaan persepsi risiko konsumen terhadap peyedia bisnis jasa makanan selama pandemic covid -19 di Surabaya berdasarkan perbedaan tingkat pendidikan, jenis kelamin dan generasi (usia). Karena masyarakat saat ini juga masih ambigu dan bingung akan kebenaran dari informasi yang diterima terkait penyebaran covid -19 baik, melalui makanan dan kemasan makanan. Penelitian ini menggunakan metode analisa data kuantitatif deskriptif dengan metode sampling non-probability sampling dengan teknik purposive sampling & quota sampling dengan kriteria yang sudah disesuaikan. Sampel yang digunakan sebanyak 162 dimana respondenya adalah pengguna aplikasi antar (Grab/ Gojek/Shoppe Food), pernah makan di restoran selama pandemi, pernah menggunakan drive thru, pernah berbelanja secara mandiri dan pernah makan makanan mentah seperti sushi, selama Oktober – Desember 2022). Hasil penelitian menunjukkan ada perbedaan signifikan persepsi konsumen atas resiko makanan dan kemasan pada variabel usia, tingkat pendidikan dan jenis kelamin.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Persepsi risiko, Makanan dan kemasan di restoran, Pandemi , Tingkat pendidikan, Jenis kelamin, Generasi (usia), Covid 19, Food packaging, Foods, Gender, Level of education, Consumer behavior
Subjects: Economics and Business > Domestic Commerce, Marketing, & Economics
Economics and Business > Consumer Affairs
Depositing User: - Annisa -
Date Deposited: 24 Jan 2024 09:13
Last Modified: 24 Jan 2024 09:13
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/22130

Actions (login required)

View Item
View Item