Dekomposisi variasi medan magnet menggunakan analisis fourier

Syafrijon and Muhammad Musafar K. (2012) Dekomposisi variasi medan magnet menggunakan analisis fourier. In: Seminar Nasional Sains Atmosfer & Antariksa 2012: Memperkuat Sains Atmosfer dan Antariksa serta Teknologinya untuk mendukung Kemandirian Kedirgantaraan Nasional, 27 November 2012, Puspitek Serpong.

[thumbnail of Prosiding_Syafrijon_LAPAN_2012.pdf]
Preview
Text
Prosiding_Syafrijon_LAPAN_2012.pdf - Published Version

Download (3MB) | Preview

Abstract

Variasi medan geommagnet rekaman magnetometer landas-Bumi mengandung berbagai jenis informasi termasuk diantaranya adalah variasi diurnal yang merepresentasikan arus ionosfer ekuivalen yang mengalir di ionosfer Bumi. Arus ionosfer terkait variasi diurnal dikenal sebagai arus Sq atau variasi hari tenang geomagnet. Variasi Sq geomagnet diperoleh dengan menerapkan analisis Fourier pada data variasi medan magnet rekaman magnetometer. Variasi tersebut terkait dengan 4- harmonik paling rendah dari deret Fourier. Dalam makalah ini ditunjukkan cara untuk mengekstrak pola variasi hari tenang dengan menerapkan analisis Fourier pada komponen H variasi medan geomagnet data rekaman magnetometer Kototabang (KTB) tahun 2004. Kami juga menunjukkan satu contoh gangguan medan magnet terkait badai magnet bulan November 2004.

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Uncontrolled Keywords: variasi medan magnet, analisis Fourier, variasi Sq, badai magnet
Subjects: Taksonomi LAPAN > Sains Antariksa dan Atmosfer > Penelitian, Pengembangan, dan Perekayasaan > Sains Antariksa > Instrumentasi dan Basis Data Antariksa
Taksonomi LAPAN > Sains Antariksa dan Atmosfer > Penelitian, Pengembangan, dan Perekayasaan > Sains Antariksa > Magnetosfer dan Lingkungan Antariksa
Divisions: LAPAN > Deputi Sains Antariksa Dan Atmosfer > Pusat Sains dan Teknologi Atmosfer
Depositing User: - Aullya -
Date Deposited: 26 Oct 2023 02:00
Last Modified: 26 Oct 2023 02:00
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/20638

Actions (login required)

View Item
View Item