Sutrisno, Sutrisno (2000) Ketahanan panas liner epoksi dengan penambahan bubuk fenolik. Majalah LAPAN, 2 (1): 5. pp. 32-37. ISSN 0126-0480
Majalah_Sutrisno_LAPAN_2000.pdf - Published Version
Download (2MB) | Preview
Abstract
Guna menghindari kerusakan struktur motor roket akibat pembakaran propelan, bagian dalam dinding ruang bakar perlu dilapisi dengan liner. Persyaratan material ini yang penting adalah mempunyai daya rekat kuat, konduktivitas termal rendah, ringan dan tahan panas. Material utama yang digunakan sebagai liner pada roket padat adalah senyawa epoksi. Guna memperoleh sifat-sifat yang lebih baik, beberapa sampel liner baru dibuat dengan memvariasi penambahan bubuk fenolik ke dalam komposisi lama dan beberapa sifatnya diuji. Di antara sifat-sifat yang diuji adalah berat jenis dan ketahanan panas. Hasil pengujian menunjukkan bahwa penambahan fenolik hingga 8% (bagian berat) menurunkan berat jenis liner hingga 3,08% dan ketahanan panasnya juga turun sebesar 1,74 %.
Item Type: | Article |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Rocket engines, Rocket propellants, Phenolic compounds |
Subjects: | Combustion, Engines, & Propellants > Rocket Engines & Motors Combustion, Engines, & Propellants > Rocket Propellants |
Divisions: | LAPAN |
Depositing User: | - mayang - |
Date Deposited: | 15 Aug 2023 06:41 |
Last Modified: | 15 Aug 2023 06:41 |
URI: | https://karya.brin.go.id/id/eprint/20136 |