Perbaikan mutu varietas padi melalui rekayasa genetika

Inez H.S. and Made S.P. and M. Ahkam S. and Sri Hartati and S. Hutajulu and W. Rahayu and A.S. Rahayu and Oceng and Yenny A. and B. Mussadarini, and Suprijatna and E. Suhendar and Lasimur and M. Sajam and T. Sumardiman and A. Purnawan (1997) Perbaikan mutu varietas padi melalui rekayasa genetika. Technical Report. Pusat Peneltian dan Pengembangan Bioteknologi Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia, Cibinong, Bogor.

[thumbnail of Laporan Teknik_Bioteknologi LIPI_Inez H.S._2-26_1996-1997.pdf]
Preview
Text
Laporan Teknik_Bioteknologi LIPI_Inez H.S._2-26_1996-1997.pdf

Download (443kB) | Preview

Abstract

Sistem perbanyakan kalus embriogenik padi (globular, translusens, tidak basah) telah diperoleh untuk tanaman padi varietas IR 64, Cisadane (indica) dan Rajelele (javanica). Media yang digunakan adalah media induksi kalus Linsmaier dan Skoog dengan penambahan 2.5mg/l 2.4-D dan dipadatkan dengan 0,2% phytagel. dilanjutkan dengan media regenerasi Linsmaier dan Skoog dengan penambahan hormon 0,3 mg/I BAP dan 0.5 mg/I IAA dipadatkan dengan 0,5% phytagcl, Pengirisan skutelum menjadi 4 pada umur 7 hari setelah germinasi meningkatkan jumlah total kalus embriogenik secara nyata. Optimisasi penembakan DNA menunjukkan bahwa jumlah kalus padi yang memberikan ekspresi gen gus-A pada penembakan DNA dengan menggunakan plasmid yang berisikan gen gus-A yang dikendalikan oleh promoter ubiquitin dari jagung (plamid pAHC25) dibandingkan dengan gen gus-A yang dikendalikan promoter 35 S dari virus kauli mosaik (plasmid pPCIOO) tidak menunjukkan perbedaan. Untuk jenis penembak DNA yang digunakan peletakan target penembakan pada level I lebih baik dibandingkan level 2. Penembakan dengan pAHC 25 menghasilkan planlet IR 64 yang tahan terhadap herbisida bialaphos. Perbanyakan vektor DNA yang mengandung gen chitinase telah dilakukan,

Item Type: Monograph (Technical Report)
Uncontrolled Keywords: Padi jenis indica, javanica, penembakan DNA, gen ketahanan terhadap kapang, chitinase, busuk pelepah daun, bias, jalanthus nivalis agglutinin (gna), cry I A(b), Improve, Rice, Varieties, Genetic engineering
Subjects: Natural Resources & Earth Sciences > Natural Resource Management
Biomedical Technology & Human Factors Engineering > Human Factors Engineering
Agriculture & Food > Food Technology
Depositing User: - siti Elly
Date Deposited: 14 Sep 2023 04:55
Last Modified: 14 Sep 2023 04:55
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/19341

Actions (login required)

View Item
View Item