Pengaruh gap didalam perpindahan panas elemen bahan bakar reaktor TRIGA MARK II

Heddy Krishyana Suyarto and Martias Nurdin and Sukodijat and Henky Pudjo Raharjo and Tantowi Lubay (1989) Pengaruh gap didalam perpindahan panas elemen bahan bakar reaktor TRIGA MARK II. Proceeding seminar seperempat abad reaktor nuklir mengabdi ilmu pengetahuan dan teknologi: 32. pp. 1-6.

[thumbnail of 32 Proceeding_Heddy_BATAN_1989.pdf]
Preview
Text
32 Proceeding_Heddy_BATAN_1989.pdf - Published Version

Download (1MB) | Preview

Abstract

Dilakukan pengukuran suhu elemen bakar reaktor TRIGA MARK II PPTN BATAN pada posisi di ring B-4, C-6, D-10, E-12 dan F-13 dengan menggunakan instrumented fuel element (IFE) serta pengukuran suhu fluida didalam teras reaktor. Dari hasil pengukuran dihitung harga-harga konduktifitas bahan bakar dengan mempertimbangkan gap ada dan gap tidak ada antara bahan bakar dan kelongsong. Dari hasil perhitungan diperoleh kesimpulan bahwa dengan adanya gap terjadi penurunan suhu antara bahan bakar dan kelongsong yang sangat besar, sedangkan tanpa gap penurunan suhu sangat kecil.

Item Type: Article
Subjects: Taksonomi BATAN > Reaktor Nuklir > Pemanfaatan Reaktor > Eksperimen Reaktor
Taksonomi BATAN > Reaktor Nuklir > Pemanfaatan Reaktor > Eksperimen Reaktor
Taksonomi BATAN > Reaktor Nuklir > Perencanaan Sistem Energi Nuklir > Kajian Infrastruktur Sistem Energi Nuklir
Taksonomi BATAN > Reaktor Nuklir > Perencanaan Sistem Energi Nuklir > Kajian Infrastruktur Sistem Energi Nuklir
Divisions: BATAN > Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan
IPTEK > BATAN > Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan
Depositing User: Sdr Atam Ependi
Date Deposited: 13 Jun 2023 02:59
Last Modified: 13 Jun 2023 02:59
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/17666

Actions (login required)

View Item
View Item