Sonitehe, Gea (2022) Pengaruh segmentasi pasar terhadap peningkatan volume penjualan. Jurnal Akuntansi, Manajemen dan Ekonomi (Jamane), 1 (1): 6. pp. 48-54. ISSN 2829-8888
Jurnal_Sonitehe Gea_Universitas Nias_2022-6.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.
Download (696kB) | Preview
Abstract
Penelitian ini untuk mengetahui besar pengaruh segmentasi pasar terhadap peningkatan volume penjualan. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah konsumen Yongky Mart Kota Gunungsitoli yang berjumlah 30 orang. Jenis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer. Teknik pengumpulan data dengan observasi, kuesioner. Hasil Segmentasi pasar berpengaruh terhadap peningkatan volume penjualan di Yongky Mart Kota Gunungsitoli sebesar 58,982% sedangkan sisanya dipengaruhi oleh faktor-faktor lain yang tidak termasuk dalam variabel penelitian ini sebesar 41,018%. Sehingga segmentasi pasar mampu mempengaruhi peningkatan volume penjualan di Yongky Mart Kota Gunungsitoli.
Item Type: | Article |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Pengaruh, Segmentasi pasar, Peningkatan, Volume, Penjualan |
Subjects: | Economics and Business > Domestic Commerce, Marketing, & Economics Economics and Business > Consumer Affairs |
Depositing User: | Djaenudin djae Mohamad |
Date Deposited: | 04 Apr 2023 04:03 |
Last Modified: | 04 Apr 2023 04:03 |
URI: | https://karya.brin.go.id/id/eprint/15250 |