Hubungan Antara Medan Magnet Antar Planet dengan Frekuensi Pulsa Magnet Pc3

Setyanto Cahyo Pranoto (2013) Hubungan Antara Medan Magnet Antar Planet dengan Frekuensi Pulsa Magnet Pc3. Buku: Geomagnet dan Magnet Antariksa Edisi Ke-3 2013. pp. 60-66.

[thumbnail of Buku_Sertyanto Cahyo Pranoto_Pussainsa_2013.pdf]
Preview
Text
Buku_Sertyanto Cahyo Pranoto_Pussainsa_2013.pdf

Download (612kB) | Preview

Abstract

Interaksi antara angin surya dengan medan magnet bumi membangkitkan berbagai macam sinyal hidromagnet diantaranya pulsa magnet Pc3. Pulsa magnet Pc3 merupakan osilasi gelombang hidromagnet pada frekuensi gelombang Ultra Low Frequency (ULF) dengan rentang periode 10 — 45 detik. Pembangkitan pulsa ini diyakini terjadi pada magnetopause dan menyebar sampai magnetosfer dan ionosfer sehingga boa teramati dengan menggunakan magnetometer landas bumi. Untuk mempelajari respon pulsa magnet Pc3 terhadap kondisi medan magnet antar-planet (Bz) khususnya pada lintang rendah, dalam makalah ini dilakukan analisis hubungan antara medan magnet antar-planet (Bz) terhadap frekuensi pulsa magnet Pc3 dengan menggunakan data hasil observasi magnetometer landas bumi stasiun pengamatan biak yang memiliki resolusi sampling 1 detik, data parameter angin surya oleh satelit ACE (Advanced Composition Explorer) dan data Dst (Disturbance Store Time) yang merupakan sebuah indeks global perubahan medan magnet bumi. Butterworth filter dan Fast Fourier Transform digunakan untuk mengekstraksi pulsa magnet Pc3 dan data variasi medan magnet bumi.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: pulsa magnet Pc3, ULF, angin surya
Subjects: Taksonomi LAPAN > Sains Antariksa dan Atmosfer > Penelitian, Pengembangan, dan Perekayasaan > Sains Antariksa > Magnetosfer dan Lingkungan Antariksa
Divisions: LAPAN > Deputi Sains Antariksa Dan Atmosfer > Pusat Sains Antariksa
Depositing User: Administrator Repository
Date Deposited: 02 Mar 2021 09:25
Last Modified: 18 Jul 2022 07:44
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/10827

Actions (login required)

View Item
View Item