ANALISIS KERETAKAN BETON PADA LANTAI RUANG PRIMER RSG GAS Abdul Hafid1), Djati H.S. 1), Sriyono1), R. Kusumastuti1) ,M.B. Mike Susmikanti1), Santosa Pujiarta2)

Abdul Hafid, AH and Djati H Salimy, DHS and Sriyono, SR and Rahayu Kusumastuti, RK and Mike Susmikanti, MS and santosa pujiarta, sp (2019) ANALISIS KERETAKAN BETON PADA LANTAI RUANG PRIMER RSG GAS Abdul Hafid1), Djati H.S. 1), Sriyono1), R. Kusumastuti1) ,M.B. Mike Susmikanti1), Santosa Pujiarta2). In: Seminar Nasional Teknologi Energi Nuklir 2019 Padang, 18 September 2019 285 ISSN: 2355-7524, 18 September 2019, Universitas ANDALAS - PADANG-SUMETERA BARAT.

Full text not available from this repository.

Abstract

ABSTRAK
ANALISIS KERETAKAN BETON PADA LANTAI RUANG PRIMER RSG GAS. Struktur
beton dirancang dapat menahan beban dan juga sebagai penghalang fisik paling akhir
terhadap pelepasan radioaktif ke lingkungan luar. Penuaan dapat mempengaruhi respons
struktur penahan pada kecelakaan berbasis desain dan kondisi disain dasar. Bangunan sipil
Reaktor Serba Guna G. A. Siwabessy (RSG GAS) dikonstruksi sejak tahun 1983. Terdiri
atas kolam reaktor (reactor pool), gedung reaktor (reactor building), gedung penghubung
(building junction), dan bangunan kantor (office building). Tujuan penelitian ini adalah untuk
menganalisis efek penuaan pada beton RSG-GAS yang telah memiliki usia lebih dari 30
tahun utamanya pada daerah kolam reaktor dan gedung reaktor khususnya pada ruangruang komponen dan sistem. metode pengamatan secara visual dan juga pemeriksaan
dengan menggunakan alat uji tak rusak Portable Ultrasonic Non-Destructive Digital
Indicating Tester (PUNDIT) PL200. Hasil pemeriksaan dengan menguji tiga sampel garis
retak diperoleh bahwa terdapat 25 titik dengan kedalaman retak lebih dari 7 cm dan yang
paling dalam 17,4 cm ditemukan pada Line 3 no. 14.
Kata kunci: beton, gedung reaktor, kedalaman retak, pengujian ultrasonik, penuaan
ABSTRACT
ANALYSIS OF CONCRETE MOLD IN THE PRIMARY FLOOR OF RSG GAS. The concrete
structure is designed to withstand loads and also as the last physical barrier to the release of
radioactivity to the outside environment. Aging can affect the response of retaining structures
to accidents based on design and basic design conditions. Civil buildings G. A. Siwabessy
Multipurpose Reactor (RSG GAS) was constructed since 1983. It consists of reactor pools,
reactor buildings, building junctions, and office buildings. The purpose of this study was to
analyze the effects of aging on RSG-GAS concrete which has more than 30 years of age,
especially in the reactor pool area and reactor building, especially in the component rooms
and systems. visual observation method and also inspection using a non-destructive
Portable Digital Indicating Tester (PUNDIT) PL200. The results of the examination by testing
three crack line samples found that there were 25 points with a crack depth of more than 7
cm and the deepest reaching 17.4 cm found in the 3rd crack line.
Keywords: concrete, reactor building, crack depth, ultrasonic testing, aging

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Subjects: Taksonomi BATAN > Keselamatan dan Keamanan Nuklir
Taksonomi BATAN > Keselamatan dan Keamanan Nuklir
Divisions: BATAN > Pusat Teknologi dan Keselamatan Reaktor Nuklir
IPTEK > BATAN > Pusat Teknologi dan Keselamatan Reaktor Nuklir
Depositing User: Iskandar Alisyahbana Adnan
Date Deposited: 23 Jul 2020 01:38
Last Modified: 30 May 2022 08:38
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/9898

Actions (login required)

View Item
View Item