TINJAUAN PERKEMBANGAN SISTEM PROTEKSI PADA REAKTOR MAJU Hendro Tjahjono, Darlis

Hendro Tjahjono, HT and Darlis, DL (2004) TINJAUAN PERKEMBANGAN SISTEM PROTEKSI PADA REAKTOR MAJU Hendro Tjahjono, Darlis. In: Prosiding Presentasi Ilmiah Teknologi Keselamatan Nuklir IX ISSN No. 1410-0533, Pusat Teknologi dan Keselamatan Reaktor Nuklir.

Full text not available from this repository.

Abstract

ABSTRAK
TINJAUAN PERKEMBANGAN SISTEM PROTEKSI PADA REAKTOR MAJU. Sistem proteksi suatu reaktor merupakan bagian dari sistem keselamatan yang berfungsi untuk mendeteksi keluarnya kondisi reaktor dalam batas-batas yang diijinkan dan berfungsi untuk menginisiasi suatu tindakan yang dapat mencegah terjadinya kondisi yang tidak aman. Dengan fungsi tersebut, perangkat sistem proteksi terbentuk terutama dari modul-modul elektronika. Mengingat perkembangan teknologi bidang elektronika yang relatif cepat dibandingkan dengan bidang lain, maka sistem proteksipun dimungkinkan berkembang lebih cepat dibandingkan sistem lain di reaktor. Dalam makalah ini ditinjau perkembangan sistem proteksi dari suatu reaktor tipe maju(advanced reactors) dimana diharapkan dapat dijumpai perkembangan yang signifikan dari sistem proteksinya. Sebagai objek tinjauan dipilih reaktor SMART (System-integrated Modular Advanced Reactor) yang dikembangkan oleh Korea Atomic Energy Research Institute. Perkembangan yang cukup signifikan dari sistem proteksi reaktor SMART terutama pada penggunaan teknologi digital dan peningkatan yang signifikan keandalan sistem dengan penggunaan sistem redundansi 4 kanal serta tersedianyasistem proteksi cadangan yang akan memadamkan reaktor jika hal itu tidak dilakukan oleh sistem proteksi yang ada. Dengan penggunaan teknologi digital, sistem proteksi dan pengendalian reaktor dilakukan secara terkomputerisasi.
ABSTRACT
INVESTIGATION OF PROTECTION SYSTEM DEVELOPMENT ON ADVANCED REACTOR. Reactor protection system is a part of safety system which detect departures from acceptable plant conditions and initiates actions to prevent an unsafe or potentially unsafe condition. With the function, the protection system is mainly constituted of some electronic modules. According to the fast development in electronic domain, the development of protection system is relatively fast compared to the other system in reactor. In this paper, the development of protection system in an Advanced Reactor is investigated. As an object to be considered, the System-integrated Modular Advanced Reactor (SMART) developed by Korea Atomic Energy Research Institute was chosen. The significant developments of SMART protection system are such as: the use of digital technology, the significant increase of reliability due to the use of 4- channel redundancy system and the availability of manual protection system in the case of failure on actual protection system. By the digital technology, the use of computer based on protection and control system can be applied.

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Subjects: Taksonomi BATAN > Keselamatan dan Keamanan Nuklir
Taksonomi BATAN > Keselamatan dan Keamanan Nuklir
Divisions: BATAN > Pusat Teknologi dan Keselamatan Reaktor Nuklir
IPTEK > BATAN > Pusat Teknologi dan Keselamatan Reaktor Nuklir
Depositing User: Administrator Repository
Date Deposited: 23 Apr 2020 01:55
Last Modified: 31 May 2022 03:47
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/9790

Actions (login required)

View Item
View Item