METODE EVALUASI PENUAAN KOMPONEN MEKANIK UTAMA REAKTOR RISET

Hasibuan, Djaruddin and Ratnawati, Elisabeth (2005) METODE EVALUASI PENUAAN KOMPONEN MEKANIK UTAMA REAKTOR RISET. Buletin "Reaktor". pp. 88-95. ISSN ISSN: 0216-2695

[thumbnail of 1- Hasibuan-oke [88-96].pdf]
Preview
Text
1- Hasibuan-oke [88-96].pdf

Download (261kB) | Preview

Abstract

METODE EVALUASI PENUAAN KOMPONEN MEKANIK UTAMA REAKTOR RISET. Untuk mengetahui laju proses penuaan komponen-komponen reaktor riset di Indonesia, maka telah disusun suatu metode evaluasi penuaan komponen utama mekanik reaktor riset yang memenuhi standard code ASME, ASTM, ANSI B31.1. Metode evaluasi ini akan menguraikan teknik pelaksanaan evaluasi penuaan komponen mekanik reaktor riset yang meliputi identifikasi komponen utama, penentuan pemicu penuaan, penyusunan rinci mekanisme kegagalan yang mungkin terjadi, pelaksanaan inspeksi dan analisis. Tulisan ini dibuat berdasarkan pengalaman mengikuti NTC on AGEING Management of Research Reactor yang diselenggarakan oleh BATAN dan IAEA. Dengan sistematika evaluasi yang disajikan, maka pelaksanaan evaluasi akan lebih mudah dilakukan.

Kata kunci : penuaan, pemicu dan mekanisme

ABSTRACT
AGEING EVALUATION METHOD OF MAIN MECHANICAL COMPONENT OF RESEARCH REACTOR. To know the ageing rate process of the research reactor in Indonesia, a method of main mechanical component evaluation of research reactor according to the ASME code, ASTM, ANSI B31.1 has been composed. This evaluation method will discuss the main component identification, determination of ageing stressor, detail arrangement of the fault mechanism possibility, inspection and analyzed done. This paper is made base on the experience during attending of NTC on AGEING Management of Research Reactor. By this systematical evaluation, the application of evaluation will easily to be done.

Key word : Ageing, stressor and mechanism

Item Type: Article
Subjects: Taksonomi BATAN > Reaktor Nuklir > Operasi dan Pemeliharaan Reaktor > Pemeliharaan
Taksonomi BATAN > Reaktor Nuklir > Operasi dan Pemeliharaan Reaktor > Pemeliharaan
Divisions: BATAN > Pusat Reaktor Serba Guna
IPTEK > BATAN > Pusat Reaktor Serba Guna
Depositing User: Administrator Repository
Date Deposited: 17 Jun 2019 02:31
Last Modified: 31 May 2022 03:45
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/8958

Actions (login required)

View Item
View Item