RANCANG BANGUN PENGATUR GERAK MOTOR STEPPER UNTUK PERALATAN BRAKITERAPI

rifai, Ahmad and Gunawan, Usep Setia and Putra, Indarsah Masbatin (2011) RANCANG BANGUN PENGATUR GERAK MOTOR STEPPER UNTUK PERALATAN BRAKITERAPI. Jurnal Perangkat Nuklir, 5 (1). ISSN 1978-3515

[thumbnail of 384] Text
384

Download (19kB)

Abstract

RANCANG BANGUN PENGATUR GERAK STEPPER MOTOR UNTUK PERALATAN BRAKITERAPI. Telah dilakukan perekayasaan sistem pengatur gerak stepper motor untuk brakiterapi dengan menggunakan mikrokontroler. Kode program subrutin pengaturan gerak dan subrutin yang berkaitan ditanamkan agar mikrokontroler dapat membangkitkan pulsa yang diperlukan untuk melakukan kontrol posisi berbasis stepper motor dengan perintah eksternal. Perintah pengaturan berupa teks ASCII diberikan melalui saluran komunikasi serial. Algoritma umum dipakai dalam pengaturan gerak motor, yaitu terdiri dari 3 fase: gerak dengan percepatan, kecepatan konstan, dan perlambatan.

Item Type: Article
Subjects: Taksonomi BATAN > Rekayasa Perangkat dan Fasilitas Nuklir > Elektromekanik dan Kendali > Elektromekanik
Taksonomi BATAN > Rekayasa Perangkat dan Fasilitas Nuklir > Elektromekanik dan Kendali > Elektromekanik
Divisions: BATAN > Pusat Rekayasa Fasilitas Nuklir
IPTEK > BATAN > Pusat Rekayasa Fasilitas Nuklir
Depositing User: Administrator Repository
Date Deposited: 07 Dec 2018 06:33
Last Modified: 02 Jun 2022 02:24
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/8001

Actions (login required)

View Item
View Item