TEKNIK IRADIASI DALAM PENGENDALIAN HAMA LALAT BUAH PRA DAN PASCA PANEN

Kuswadi, Achmad Nasroh (2008) TEKNIK IRADIASI DALAM PENGENDALIAN HAMA LALAT BUAH PRA DAN PASCA PANEN. In: Prosiding Simposium dan Pameran Teknologi Aplikasi Isotop dan Radiasi, 2008, 5-6 Agustus 2008, Jakarta.

[thumbnail of 2008_00_Cover Daftar Isi.PDF]
Preview
Text
2008_00_Cover Daftar Isi.PDF

Download (10MB) | Preview
[thumbnail of 2008_12_Nara Sumber Achmad Nasroh Kuswadi.PDF]
Preview
Text
2008_12_Nara Sumber Achmad Nasroh Kuswadi.PDF

Download (9MB) | Preview

Abstract

Mangga, sebagai tanaman hotikuitura, telah diusahakan dalam skala luas di sentra¬sentra produksi di beberapa propinsi di Indonesia, dan hasilnya diekspor untuk meningkatkan pendapatan propinsi dan pendapatan nasional. Akan tetapi, budidaya mangga menghadapi masalah serius hama lalat buah, yang tidak hanya menurunkan jumlah dan mutu buah tetapi juga, karena sebagai hama karantina, menjadi penghalang ekspor. Teknik irradiasi dapat digunakan untuk memecahkan masalah ini. Teknik serangga mandul (TSM), dengan cara melepas serangga hama yang telah dimandulkan dengan radiasi, dapat digunakan untuk mengendalikan hama di kebun. Bila kcadaannya memenuhi syarat, karena TSM dapat digunakan untuk rnengeradikasi hama dari suatu area, maka dengan teknik ini dapat dikembangkan suatu area bebas lalat buah. TSM adalah cara pengendalian hama yang ramah lingkungan dan berkelanjutan. Untuk mendisinfestesi hama lalat buah dalam lalat buah yang akan diekspor, iradiasi dapat diginakan sebagai perlakukan karantina. Perlakuan teknik ini dapat menjadi pengganti pcrlakuan dengan fumigasi metil brornida yang telah dilarang penggunaannya karena merusak lapisan ozon.

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Subjects: Taksonomi BATAN > Isotop dan Radiasi
Taksonomi BATAN > Isotop dan Radiasi > Pemanfaatan Isotop dan Radiasi > Bidang Pertanian
Taksonomi BATAN > Isotop dan Radiasi > Pemanfaatan Isotop dan Radiasi
Divisions: BATAN > Pusat Aplikasi Isotop dan Radiasi
IPTEK > BATAN > Pusat Aplikasi Isotop dan Radiasi
Depositing User: Administrator Repository
Date Deposited: 27 Nov 2018 11:01
Last Modified: 02 Jun 2022 02:37
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/6284

Actions (login required)

View Item
View Item