ANALISIS PERHITUNGAN KETEBALAN PERISAI RADIASI PERANGKAT RIA IP10.

Bukit, Benard and Kristiyanti, Kristiyanti and Nurcahyadi, Hari (2011) ANALISIS PERHITUNGAN KETEBALAN PERISAI RADIASI PERANGKAT RIA IP10. PRIMA, 8 (2). pp. 94-98. ISSN 1411-0296

[thumbnail of 421] Text
421

Download (19kB)

Abstract

ANALISIS PERHITUNGAN KETEBALAN PERISAI RADIASI PERANGKAT RIA IP10. Telah dilakukan analisis perhitungan ketebalan perisai radiasi pada perancangan perangkat pencacah Radio immunoassay (RIA) IP10 menggunakan 5 buah detektor yang disusun secara berjajar. Perhitungan dimaksudkan agar paparan radiasi yang diterima masing-masi ng detektor ti dak saling mempengaruhi. Perisai radiasi terbuat dari pelat timbal (Pb). Perhitungan tebal pelat timbal berdasarkan prinsip Daya Serap (DS) radiasi pelat Pb terhadap pancaran sinar  pada energi tertentu, merupakan fungsi dari koefi sien linier dan tebal dari bahan. Hasil perhitungan dengan asumsi sumber radioisotop yang digunakan Iodium-125 (I-125) dengan aktivitas 10 µCi dan DS yang diharapkan 95% didapatkan tebal Pb sama dengan 0,013 cm. Dengan mengingat sifat pelat Pb yang lunak dan ketersediaan ketebalan di pasaran terbatas, maka digunakan pelat Pb tebal 2 mm, sehingga pengukuran cacahan tidak saling mempengaruhi.

Item Type: Article
Subjects: Taksonomi BATAN > Rekayasa Perangkat dan Fasilitas Nuklir > Instrumentasi Nuklir
Taksonomi BATAN > Rekayasa Perangkat dan Fasilitas Nuklir > Instrumentasi Nuklir
Divisions: BATAN > Pusat Rekayasa Fasilitas Nuklir
IPTEK > BATAN > Pusat Rekayasa Fasilitas Nuklir
Depositing User: Administrator Repository
Date Deposited: 23 Nov 2018 06:49
Last Modified: 02 Jun 2022 02:23
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/5951

Actions (login required)

View Item
View Item