PERANCANGAN TANGKI SIMULASI REAKTOR UNTAI UJI SISTEM KENDALI REAKTOR RISET, 1 KW

Suwardiyono, Suwardiyono and Santosa, Puji and Awwaludin, Muhamad (2011) PERANCANGAN TANGKI SIMULASI REAKTOR UNTAI UJI SISTEM KENDALI REAKTOR RISET, 1 KW. In: Proseding Pertemuan Ilmiah Rekayasa Perangkat Nuklir, 30 Nopember 2011, Pusat Rekayasa Perangkat Nuklir, Kawasan PUSPIPTEK Serpong, Gedung 71, Tangerang Selatan, 15310.

[thumbnail of Cover.pdf]
Preview
Text
Cover.pdf - Other

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 33. Ir.Suwardiyono.pdf]
Preview
Text
33. Ir.Suwardiyono.pdf - Published Version

Download (315kB) | Preview

Abstract

PERANCANGAN TANGKI SIMULASI REAKTOR UNTAI UJI SISTEM KENDALI REAKTOR RISET , 1KW. Telah dilakukan perancangan tangki simulasi reaktor untai uji sistem kendali reaktor riset untuk daya 1 KW. Basis perhitungan pada perancangan ini adalah laju alir air pendingin 431 liter/jam dengan suhu air pedingin keluar 42 0C dan suhu air masuk 40 0C Tangki simulasi teras reaktor riset tersebut dibuat menggunakan bahan plat stainless stell 304 tebal 3 mm, ukuran isi volume air pendingin 862 liter, diameter dalam (Di) 950 mm, diameter luar (Do) 956 mm, tinggi tangki (T) 1582 mm dan jari-jari tutup bawah tangki (R) 0,8 D. Bahan isolasi tangki menggunakan silica board tebal 50 mm dengan jaket plat aluminium 0,2 mm. Dari hasil perhitungan bahwa tangki tersebut sangat aman digunakan terhadap kemungkinan putus, terbelah dan pecah karena tebal plat stainless steel 304 (t) 3 mm > tebal plat yang diperlukan agar tidak putus (tp) 0,248 mm, agar tidak terbelah (tb) 0,155 mm dan agar tidak pecah (tu) 0,745 mm. Demikian pula dari hasil perhitungan bahwa bahan isolasi silica board tebal 50 mm dan jaket alumunium tebal 0,2 mm tersebut kerugian panas yang hilang sekitar 0,53 %, maka isolator jenis silica board sagat bagus digunakan untuk isolator panas pada tangki simulasi teras reaktor untai uji sistem kendali reaktor riset.
Kata kunci: Tangki Simulasi Reaktor, Bahan dan Tebal Plat, Bahan dan Tebal Isolasi

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Subjects: Taksonomi BATAN > Rekayasa Perangkat dan Fasilitas Nuklir > Mekanik dan Struktur
Taksonomi BATAN > Rekayasa Perangkat dan Fasilitas Nuklir > Mekanik dan Struktur
Divisions: BATAN > Pusat Rekayasa Fasilitas Nuklir
IPTEK > BATAN > Pusat Rekayasa Fasilitas Nuklir
Depositing User: Administrator Repository
Date Deposited: 15 Nov 2018 08:30
Last Modified: 02 Jun 2022 02:24
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/5140

Actions (login required)

View Item
View Item