EVALUASI KETERSEDIAAN SISTEM BERBASIS KEANDALAN KOMPONEN REAKTOR RISET RSG-GAS DENGAN PENDEKATAN DEA (DATA ENVELOPMENT ANALYSIS)

Johhny Situmorang, JS and Deswandri, DW (2012) EVALUASI KETERSEDIAAN SISTEM BERBASIS KEANDALAN KOMPONEN REAKTOR RISET RSG-GAS DENGAN PENDEKATAN DEA (DATA ENVELOPMENT ANALYSIS). EVALUASI KETERSEDIAAN SISTEM BERBASIS KEANDALAN KOMPONEN REAKTOR RISET RSG-GAS DENGAN PENDEKATAN DEA (DATA ENVELOPMENT ANALYSIS). pp. 283-292. ISSN 0854-2910

[thumbnail of b19_Johnny Situmorang dkk - PTRKN - BATAN.pdf]
Preview
Text
b19_Johnny Situmorang dkk - PTRKN - BATAN.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

ABSTRAK
EVALUASI KETERSEDIAAN SISTEM BERBASIS KEANDALAN KOMPONEN
REAKTOR RISET RSG-GAS DENGAN PENDEKATAN DEA (DATA ENVELOPMENT
ANALYSIS). Telah dilakukan evaluasi ketersediaan sistem dengan mempertimbangkan keandalan
yang membangun sistem yang bersesuaian. Evaluasi dilakukan terhadap reaktor riset RSG GAS
untuk sistem pendingin primer, sistem ventilasi tekanan rendah, dan sistem venting dengan
pendekatan Data Envelopment Analysis (DEA) menggunakan data lapangan dari pengalaman
operasi dan pemeliharaan untuk teras 35 hingga 77. Fungsi analitis keandalan yang digunakan adalah
waktu rerata antara kegagalan dan inversinya sebagai laju kegagalan. Laju kegagalan rerata yang
diperoleh adalah 4.2E-06 dan bersesuai dengannya ketersediaan sistem adalah 0,948901.
Menggunakan pendekatan ini, sebagai reference set untuk meningkatkan ketersedian, adalah
JE016602 (Meter RPS tidak respon), KLA404004 (KL 40 AA 006 Fault tidak dapat direset),
KLA603705 (KLA 60 AN 001 tidak normal, v-belt kendor)
Kata kunci: Keandalan, Ketersediaan, Reaktor Riset, Data Envelopment Analysis (DEA)
ABSTRACT
SYSTEM AVAILABILITY EVALUATION BASED ON EQUIPMENT RELIABILITY OF
RESEARCH REACTOR RSG-GAS BY DATA ENVELOPMENT ANALYSIS (DEA)
APPROACH. System availability evaluation has performed be considering the reliability of
equipment which equipped the appropriate systems. Evaluation carried out to the primary cooling
system and ventilation system (low pressure system and venting system) of research reactor RSG
GAS. Tools evaluation which is used is date envelopment analysis with operation and maintenance
experience data from the core 35 up to core 77. The analytical reliability function that is used for
evaluation is mean time between failure of all components within the system and its inversion for
calculating the failure rate of the system. The average of failure rate system which obtained is 4.2E06
and it imply to get the availability of 0.948901. The reference set for maintaining the availability
of system are JE016602 (Meter RPS no responses), KLA404004 (KL 40 AA 006 Fault resetting is
failed), KLA603705(KLA 60 AN 001 abnormal, loose v-belt).
Keywords: Reliability, Availability, Research Reactor, Data Envelopment Analysis (DEA)

Item Type: Article
Subjects: Taksonomi BATAN > Keselamatan dan Keamanan Nuklir
Taksonomi BATAN > Keselamatan dan Keamanan Nuklir
Divisions: BATAN > Pusat Teknologi dan Keselamatan Reaktor Nuklir
IPTEK > BATAN > Pusat Teknologi dan Keselamatan Reaktor Nuklir
Depositing User: Administrator Repository
Date Deposited: 13 Nov 2018 04:18
Last Modified: 31 May 2022 09:21
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/5024

Actions (login required)

View Item
View Item