Edukasi dan implementasi prenatal yoga untuk mengurangi kecemasan dan nyeri punggung pada ibu hamil trimester III

Ade, Krisna Ginting and Maulida, Lathifah and Mayta, Tazkiya Amalia and Yeni, Tegar Dian Setiawati and Siti, Aam Amalia and Hilda, Maulida (2024) Edukasi dan implementasi prenatal yoga untuk mengurangi kecemasan dan nyeri punggung pada ibu hamil trimester III. Jurnal Kreativitas Pengabdian kepada Masyarakat, 7 (10): 39. pp. 4647-4660. ISSN 2615-0921

[thumbnail of 2615-0921_7_10_2024-39.pdf] Text
2615-0921_7_10_2024-39.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (417kB)

Abstract

Prenatal yoga merupakan salah satu bentuk olahraga yang dapat dilakukan ibu hamil untuk meningkatkan kebugaran fisik dan mental. Beberapa penelitian menunjukkan bahwa yoga prenatal dapat mengurangi kecemasan dan nyeri punggung saat hamil. Kegiatan bertujuan untuk mengurangi kecemasan serta nyeri punggung yang dirasakan oleh ibu hamil trimester III selama masa kehamilannya. Pelaksanaan pengabdian kepada masyarakat ini menggunakan metode ceramah dan implementasi berupa demontrasi prenatal yoga pada ibu hamil trimester III serta melakukan pre dan post test. Analisis data dengan Microsoft office. Adanya peningkatan pengetahuan Ibu hamil trimester III dengan respon positif yang dapat dilihat dengan hasil pre test ibu hamil timester III yang memiliki pengetahuan dengan kategori baik sebanyak 42.8% (9 orang) dan setelah dilakukan post test Ibu hamil trismester III memiliki pengetahuan dengan kategori baik sebanyak 76.1% (16 orang). Prenatal yoga adalah salah satu intervensi yang efektif untuk mengurangi kecemasan dan nyeri punggung yang dialami oleh ibu hamil trimester III.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Prenatal yoga, Edukasi, Ibu hamil trimester III, Yoga, Prenatal care, Health education, Anxiety, Back pain
Subjects: Health Resources > Health Services
Health Resources > Health Education & Manpower Training
Medicine & Biology
Medicine & Biology > Occupational Therapy, Physical Therapy, & Rehabilitation
Depositing User: Djaenudin djae Mohamad
Date Deposited: 09 Oct 2024 07:59
Last Modified: 09 Oct 2024 07:59
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/50158

Actions (login required)

View Item
View Item