Pelatihan Tanda Tanda Vital (TTV), Bantuan Hidup Dasar (BHD) awam dan pencatatan pengkajian berbasis digital untuk peningkatan pengetahuan dan skill kader kesehatan

Asep, Badrujamaludin and Galih, Jatnika and Diki, Ardiansyah and Dwi, Hastuti and Rita, Fitri Yulita and Oop, Ropei and Tria, Firza Kumala (2024) Pelatihan Tanda Tanda Vital (TTV), Bantuan Hidup Dasar (BHD) awam dan pencatatan pengkajian berbasis digital untuk peningkatan pengetahuan dan skill kader kesehatan. Jurnal Kreativitas Pengabdian kepada Masyarakat, 7 (10): 22. pp. 4453-4463. ISSN 2615-0921

[thumbnail of 2615-0921_7_10_2024-22.pdf] Text
2615-0921_7_10_2024-22.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (464kB)

Abstract

Kader kesehatan merupakan hal penting dalam peningkatan derajat Kesehatan di desa. Desa wangunjaya merupakan desa yang berada di garut Selatan yang telah memiliki 12 posyandu. Hanya ada 1 posko Kesehatan di desa yang masih belum optimal dalam penggunaannya. Para kader Kesehatan desa belum pernah di lakukan pelatihan terkait pengukuran tanda tanda vital dan BHD pada awam. Pemberian pelatihan kepada kader Kesehatan desa cara pengukuran tanda tanda vital, Bantuan hidup dasar dan juga infut data hasil pengkajian secara online melalui Gform. Setelah di lakukan pre test dan post test terkait aspek pengetahuan terkait TTV dan BHD di dapat rata rata pre test 47 dan rata rata post test 87. Selain itu hasil pelatihan dan pendampingan langsung terkait Observasi pelatihan TTV dan BHD dari 5 meningkat tajam ke 85. Hasil dari pengabdian masyarakat terkait dengan pelatihan dan workshop Pengukuran TTV, BHD dan infut data Kesehatan Masyarakat secara online menggunakan Gform efektif dalam peningkatan pengetahuan dan skill kader Kesehatan di Desa Wangunjaya Bungbulang. Di harapakan peran serta dari Stakeholders di Desa terutama Bidan desa dan pengurus Desa untuk melanjutkan kegiatan TTV, BHD dan infut data dengan monitoring dan evaluasi pada kegiatan kader Kesehatan desa. Selain itu perlunya di sediakan alat alat TTV untuk setiap Posyandu yang di Desa Wangunjaya.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: TTV, BHD, Pengkajian, Digital, Health services, Digital computers
Subjects: Health Resources > Health Education & Manpower Training
Depositing User: Djaenudin djae Mohamad
Date Deposited: 14 Oct 2024 03:25
Last Modified: 14 Oct 2024 03:25
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/50046

Actions (login required)

View Item
View Item