ANALISIS DESAIN SISTEM PROTEKSI REAKTOR PWR

Djendjen Zainal, DZ (2011) ANALISIS DESAIN SISTEM PROTEKSI REAKTOR PWR. ANALISIS DESAIN SISTEM PROTEKSI REAKTOR PWR. pp. 525-531. ISSN 0854-2910

[thumbnail of 39_Djen Djen Djainal-PTRKN-cd.pdf]
Preview
Text
39_Djen Djen Djainal-PTRKN-cd.pdf

Download (313kB) | Preview

Abstract

ABSTRAK
ANALISIS DESAIN SISTEM PROTEKSI REAKTOR PWR. Sistem proteksi reaktor adalah
sistem yang penting pada instalasi pembangkit listrik tenaga nuklir, karena sistem ini yang men”
shutdown” reaktor untuk menjaga keutuhan teras dan menjaga tekanan normal sistem pendingin
reaktor ketika kondisi parameter proses mencapai batas keselamatan tertentu. Untuk menjamin
pengoperasian reaktor yang aman, sistem proteksi reaktor didesain dengan kriteria redundansi.
Sistem proteksi reaktor dalam menghindari terjadinya kegagalan tunggal didesain mengambil
arsitektur 2 keluaran dari 3 selain ada juga 2 keluaran dari 4. Sistem proteksi reaktor arsitektur 2
keluaran dari 3 berisikan 3, yang masing-masing jalurnya memiliki arsitektur yang sama. Makalah
ini menerangkan kajian keselamatan sistem proteksi reaktor PWR yang mengambil arsitektur sistem
proteksi 2 keluaran dari 3 dengan menggunakan teknik analisis probabilitas pohon kegagalan.
Tujuannya untuk melihat sejauh mana desain redundansi yang menggunakan arsitektur 2 keluaran
dari 3 bermanfaat dalam keselamatan. Hasil yang diperoleh dari analisis membuktikan secara
kuantitatif bahwa desain redundansi ini berkontribusi pada keselamatan secara signifikan.
Kata kunci: Sistem proteksi reaktor, desain, analisis, keselamatan
ABSTRACT
REACTOR PROTECTION SYSTEM OF PWR DESIGN ANALYSIS. The Reactor Protection
System (RPS) is a very important system in a nuclear power plant because the system shuts down the
reactor to maintain the reactor core integrity and the reactor coolant system pressure boundary if
the plant conditions approach the specified safety limits. To assure the safe operation of a reactor,
the RPS is designed according to the redundancy criteria. The RPS usually adopts the 2-out- of-3 or
in other hand the 2-out-of-4 architecture to prevent a single failure. The 2-out-of-3 RPS system
consists of three channels, and each channel is implemented with the same architecture. This paper
describes the safety assessment of a PWR reactor protection system adopts the architecture 2 out of
3 using the fault tree analysis technique. The goal is to see the safety benefit the extent of
redundancy design that adopts the architecture 2 out of 3. Results obtained from quantitative
analysis to prove that the design of this redundancy is significantly contribute to safety.
Keywords: Reactor protection system, design, analisys, safety

Item Type: Article
Subjects: Taksonomi BATAN > Keselamatan dan Keamanan Nuklir
Taksonomi BATAN > Keselamatan dan Keamanan Nuklir
Divisions: BATAN > Pusat Teknologi dan Keselamatan Reaktor Nuklir
IPTEK > BATAN > Pusat Teknologi dan Keselamatan Reaktor Nuklir
Depositing User: Administrator Repository
Date Deposited: 13 Nov 2018 04:16
Last Modified: 02 Jun 2022 02:23
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/4981

Actions (login required)

View Item
View Item