Meningkatkan kinerja karyawan dengan kecerdasan emosional dan kemampuan kerja di Kota Dumai

Mulia, Sosiady (2023) Meningkatkan kinerja karyawan dengan kecerdasan emosional dan kemampuan kerja di Kota Dumai. Jurnal Audit, Akuntansi, Manajemen Terintegrasi (JAAMTER), 1 (3): 4. pp. 178-185. ISSN 3025-2563

[thumbnail of 3025-2563_1_3_2023-4.pdf] Text
3025-2563_1_3_2023-4.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (491kB)

Abstract

Penelitian ini dilaksanakan pada Perushaaan Kontraktor dan Suplayer di Kota Dumai yang kinerja karyawannya kurang baik karena banyak perkejaan yang tidak diselesaikan sesuai dengan yang diberikan oleh perusahaan Tujuan Penelitian ini melihat apakah Kinerja di Perusahaan ini dipengaruhi oleh Kecerdasan Emosional dan Kemampuan Kerja, Jumlah Sampel dalam Penelitian ini sebanyak 59 Orang Karyawan Perusahaan di Kota Dumai menggunakan Metode Sensus dimana Seluruh Karyawan dijadikan Sampel Penelitian , Metode Pengumpulan Data menggunakan Kuesioner dan Intervieew kepada Pimpinan Perusahaan di Kota Dumai, Teknik Analisis Data menggunakan Analisis Deskriptif Kuantitatif , Hasil dalam Penelitian ini Nilai korelasi (R) yang dihasilkan adalah sebesar 0,812. Maka dapat disimpulkan bahwa terdapat hubungan yang sangat kuat antara variabel independen terhadap variabel dependen. Sedangkan nilai R Square sebesar 0,659. Hal ini menunjukkan bahwa variabel Kecerdasan Emosional dan Kemampuan Kerja secara keseluruhan memberikan pengaruh sebesar 65,9% terhadap variabel Kinerja, Sedangkan sisanya sebesar 34,1% dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak diteliti dalam penelitiian ini.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Kecerdasan emosional, Kemampuan kerja, Kinerja karyawan, Emotional stability, Employee productivity, Work performance, Employee motivation
Subjects: Problem Solving Information for State & Local Governments > Human Resources
Administration & Management > Job Training & Career Development
Depositing User: Hestianna Nurcahyani
Date Deposited: 17 Oct 2024 03:25
Last Modified: 17 Oct 2024 03:25
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/49542

Actions (login required)

View Item
View Item