Pengaruh pendidikan kewirausahaan terhadap kesiapan berwirausaha dengan mediasi pengetahuan dan pola pikir kewirausahaan

Mutiara, Gita Nurul Hikmah and Della, Ayu Zonna Lia (2023) Pengaruh pendidikan kewirausahaan terhadap kesiapan berwirausaha dengan mediasi pengetahuan dan pola pikir kewirausahaan. Jurnal Ekonomi Manajemen Bisnis (EKOMABIS), 4 (2): 9. pp. 215-230. ISSN 2716-0238

[thumbnail of 2716-0238_4_2_2023-9.pdf] Text
2716-0238_4_2_2023-9.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (552kB)

Abstract

Penelitian ini memiliki tujuan untuk mengetahui pengaruh pendidikan kewirausahaan terhadap kesiapan berwirausaha melalui mediasi pengetahuan dan pola pikir kewirausahaan. Penggunaan pendekatan kuantitatif dalam penelitian ini melalui metode deskriptif eksplanatori. Populasi penelitian ini mahasiswa FEB UM Angkatan 2019 dengan sampel sebanyak 297 mahasiswa menggunakan teknik purposive sampling. Pengambilan data melalui penyebaran kuesioner secara online. Teknik analisis data menggunakan SEM-PLS. Pendidikan kewirausahaan memiliki pengaruh positif terhadap pengetahuan, pola pikir dan kesiapan berwirausaha. Pengetahuan dan pola pikir kewirausahaan berpengaruh positif terhadap kesiapan berwirausaha. Pendidikan kewirausahaan berpengaruh positif terhadap kesiapan berwirausaha melalui pengetahuan dan pola pikir kewirausahaan.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Pendidikan kewirausahaan, Pengetahuan kewirausahaan, Pola pikir kewirausahaan, Kesiapan berwirausaha, Perilaku keuangan, Cryptocurrencies, Investasi digital
Subjects: Problem Solving Information for State & Local Governments > Economic & Community Development
Social and Political Sciences > Education, Law, & Humanities
Depositing User: Hestianna Nurcahyani
Date Deposited: 20 Oct 2024 05:15
Last Modified: 20 Oct 2024 05:15
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/49206

Actions (login required)

View Item
View Item