Muhammad, Ridho Putra Nusantara and Adhes, Gamayel and Mohamad, Zaenudin and MUZ, Priyadi (2024) Pengaruh campuran bahan bakar spirtus dengan minyak jelantah terhadap temperatur ruang burner. Integrated Mechanical Engineering Journal (IMEJOUR), 2 (1): 2. pp. 10-17. ISSN 3026-7579
3026-7579_2_1_2024-2.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.
Download (302kB)
Abstract
Penelitian ini mengevaluasi pengaruh campuran bahan bakar spiritus dan minyak jelantah terhadap suhu ruang bakar. Tujuannya adalah menemukan alternatif bahan bakar yang ramah lingkungan dan efisien. Metode yang digunakan melibatkan pengukuran suhu pada ruang bakar dengan burner silindris menggunakan termokopel tipe K. Campuran bahan bakar diuji dalam berbagai persentase, mulai dari 100% spiritus hingga 80% minyak jelantah. Hasil menunjukkan bahwa peningkatan persentase minyak jelantah meningkatkan densitas dan viskositas campuran tetapi menurunkan suhu ruang bakar. Suhu tertinggi (98°C) dicapai dengan spiritus murni, sedangkan suhu terendah (42°C) dicapai dengan campuran 20% spiritus dan 80% minyak jelantah. Penelitian ini menyimpulkan bahwa campuran spiritus dan minyak jelantah memiliki potensi sebagai bahan bakar alternatif, meskipun diperlukan optimasi lebih lanjut untuk meningkatkan efisiensi pembakaran.
Item Type: | Article |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Bahan bakar alternatif, Minyak jelantah, Metanol, Temperatur ruang bakar, Karakteristik pembakaran, Alternative fuels, Methanol, Waste cooking oil |
Subjects: | Energy > Energy Use, Supply, & Demand Energy > Engine Studies (Energy Related) Energy > Miscellaneous Energy Conversion & Storage |
Depositing User: | Rizki Ismail Hidayat |
Date Deposited: | 16 Oct 2024 12:17 |
Last Modified: | 16 Oct 2024 12:17 |
URI: | https://karya.brin.go.id/id/eprint/49189 |