ESTIMASI RADIOAKTIF DETECTOR COLUMN REAKTOR TRIGA 2 MW BANDUNG SEBAGAI KAJIAN PENENTUAN METODE PENGOLAHAN LIMBAH

Sutoto, Sutoto (2014) ESTIMASI RADIOAKTIF DETECTOR COLUMN REAKTOR TRIGA 2 MW BANDUNG SEBAGAI KAJIAN PENENTUAN METODE PENGOLAHAN LIMBAH. In: Prosiding Seminar Nasional ke 52 Temu Ilmiah Jaringan Kerjasa sama Kimia Indonesia Seminar Nasional XVII Kimia Dalam Pembangunan.

[thumbnail of 2014_Sutoto_PN_01.pdf]
Preview
Text
2014_Sutoto_PN_01.pdf

Download (16MB) | Preview

Abstract

ESTIMASI RADIOAKTIF DETECTOR COLUMN REAKTOR TRIGA 2 MW BANDUNG SEBAGAI KAJIAN PENENTUAN METODE PENGOLAHAN LIMBAH. Karakteristik pengoperasian reaktor irasiasi TRIGA tergantung dari intensitas jumlah fluk neutron yang dihasilkan. pengukuran dapat dilakukan dengan memasukkan detector berisi sampel emas(Au) kedalam teras reaktor dalam waktu tertentu dan dianalisis hasil iradiasinya. Bahan detector column yang terbuat dari alumunium menjadi aktif karena proses iradiasi dan berpotensi sebagai limbah radioaktif padat yang akan diolah di PTLR. Untk adaptasi pengolahan diperlukan analisis radio nuklida limbah yang terkandung di dalamnya. Pada penelitian ini dilakukan karakterisasi kandungan radionuklida limbah detector column reaktor TRIA 2 MW menggunakan bantuan software program ORIGEN 2. tujuannya adalah untk memperkirakan jenis dan radioaktif limbah yang akan timbul dikemudian. Sebagai parameter Input adalah berat column dan hasil kandungan logam penyusunan alumunium jenis A606I serta besarnya fluks neutron dan lama operasi EFPY (effective full power years). Besarnya nilai EFPY ditentukan 0,68 tahun, yaitu waktu efektif operasi reaktor pada daya 2 MW. Hasil prakiraan radionuklida dalam limbah detector column setelah tahun penghentian reaktor beroperasi adalah : Fe-55 beraktifitas jenis 7.82x106 Bq/g. Ni-563 beraktifitas jenis 3.98x102 Bq/g dan Zn-65 beraktifitas jenis Fe5.57x104 Bq/g. berat limbah detector column yang akan timbul adalah sekitar 160kg dan menurut pp no.61/2013 digolongkan sebagai limbah radioaktif beraktifitas sedang dan dapat diolah secara sementasi dengan perlakuan awal reduksi volume secara kompaksi.

Item Type: Conference or Workshop Item (UNSPECIFIED)
Subjects: Taksonomi BATAN > Daur Bahan Bakar Nuklir dan Bahan Maju > Limbah Radioaktif
Taksonomi BATAN > Daur Bahan Bakar Nuklir dan Bahan Maju > Limbah Radioaktif
Taksonomi BATAN > Daur Bahan Bakar Nuklir dan Bahan Maju > Limbah Radioaktif > Teknik Pengolahan Limbah Radioaktif
Taksonomi BATAN > Daur Bahan Bakar Nuklir dan Bahan Maju > Limbah Radioaktif > Teknik Pengolahan Limbah Radioaktif
Divisions: BATAN > Pusat Teknologi Limbah Radioaktif
IPTEK > BATAN > Pusat Teknologi Limbah Radioaktif
Depositing User: Administrator Repository
Date Deposited: 09 May 2018 06:17
Last Modified: 31 May 2022 09:09
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/485

Actions (login required)

View Item
View Item