EVALUASI SISTEM AIR PENDINGIN DI INSTALASI RADIOMETALURGI

Saud Maruli Tua and Tonny Siahaan and Asep Fathudin and Haris Gunawan (2018) EVALUASI SISTEM AIR PENDINGIN DI INSTALASI RADIOMETALURGI. Prosiding Seminar Hasil-hasil Penelitian EBN Tahun 2017, - (-). pp. 285-286. ISSN 0854-5561

[thumbnail of 26-Saud.pdf]
Preview
Text
26-Saud.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Telah dilakukan evaluasi pada sistem air pendingin di Instalasi Radiometalurgi. Evaluasi ini dilakukan untuk mengetahui kinerja sistem tersebut berkaitan dengan umur pakai dan penurunan bahan yang digunakan. Sistem air pendingin yang digunakan oleh fasilitas laboratorium Radiometalurgi dihasilkan oleh mesin pendingin (chiller) lalu dialirkan melalui heat exchanger dan dikembalikan ke mesin pendingin. Air pendingin ini digunakan untuk memenuhi kebutuhan proses Ventilation and Air Conditioning (VAC), proses pendingin peralatan fasilitas laboratorium radiometalurgi, proses pendingin sistem kompresor dan proses pendingin sistem demineralized water. Hasil dari evaluasi ini adalah berdasarkan pengamatan visual dan data logsheet operasi selama satu tahun, disimpulkan bahwa telah terjadi penurunan baik bahan maupun komponen dukung yang digunakan. Sehingga perlu dilakukan revitalisasi pada sistem air pendingin secara keseluruhan agar mutu air pendingin untuk fasilitas laboratorium Radiometalurgi menjadi baik.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Air pendingin; Proses; Instalasi Radiometalurgi
Subjects: Taksonomi BATAN > Daur Bahan Bakar Nuklir dan Bahan Maju > Bahan Bakar Nuklir > Operasi dan Pemeliharaan Instalasi Bahan Bakar Nuklir
Taksonomi BATAN > Daur Bahan Bakar Nuklir dan Bahan Maju > Bahan Bakar Nuklir > Operasi dan Pemeliharaan Instalasi Bahan Bakar Nuklir
Divisions: BATAN > Pusat Teknologi Bahan Bakar Nuklir
IPTEK > BATAN > Pusat Teknologi Bahan Bakar Nuklir
Depositing User: Administrator Repository
Date Deposited: 13 Nov 2018 05:25
Last Modified: 22 Jan 2023 23:56
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/4796

Actions (login required)

View Item
View Item