Markus, Bunga (2009) Pendekatan strategik dalam pemasaran produk agribisnis. Jurnal Bisnis dan Manajmene, 1 (2): 9. pp. 267-278. ISSN 1979-8946
1979-8946_1_2_2009-9.pdf - Published Version
Download (805kB) | Preview
Abstract
Pertanian berperan besar dalam perekonomian kebanyakan negara berkembang, namun belakangan mendapat tantangan besar akibat liberalisasi perdagangan komoditi pertanian. Karena itu kedepan, Indonesia harus membangun pertanian dengan perspektif agribisnis. Karena keterkaitannya yang sangat luas sehingga dapat diandalkan menjadi penaik dan pendorong pertumbuhan ekonomi nasional. Salah satu mata rantai dari sistem agribisnis yang memiliki peran strategis dalam mensuport agribisnis sebagai sektor adalah pemasaran. Kegiatan pemasaran dipandang krusial karena dalam aktivitas pemasaranlah sebenarnya seluruh kegiatan dalam proses agribisnis sebagai suatu sistem mencapai titik kulminasinya. Efektivitas dari kegiatan pemasaran sangat dipengaruhi oleh seberapa tepat kita menentukan target market yang prospektif, memperhatikan kebutuhan dan keinginan mereka, dan mengkombinasikan variable marketing mix secara optimal.
Item Type: | Article |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Pendekatan strategis, Pemasaran, Agribisnis, Marketing techniques, Agribusiness |
Subjects: | Economics and Business Economics and Business > Domestic Commerce, Marketing, & Economics Agriculture & Food > Agricultural Economics |
Depositing User: | - Rulina Rahmawati |
Date Deposited: | 11 Aug 2024 01:23 |
Last Modified: | 11 Aug 2024 01:23 |
URI: | https://karya.brin.go.id/id/eprint/46428 |