Hasibuan, Djaruddin (2000) ANALISIS TEGANGAN PENGGANTUNG KAPSUL CYRANO. PROSIDING SEMINAR HASIL PENELITIAN PTRR. ISSN 0854-5278
dj.hasibuan.pdf
Download (324kB) | Preview
Abstract
ANALISIS TEGANGAN PENGGANTUNG KAPSUL CYRANO. Didasarkan pada kriteria yang berlaku pada instalasi nuklir, dan untuk melengkapi dokumen fasilitas kapsul cyrano, telah dilakukan analisis tegangan pengantung kapsul tersebut. Penggantung kapsul cyrano yang dipasang overhang pada gelagar pendukung utama jembatan tetap, merupakan gantungan utama seluruh bagian kapsul cyrano dan krangkanya. Dengan penggunaan baja profil W 4 x 13 sebagai penggantung utama kapsul cyrano, tegangan maksimum yang diijinkan akan lebih besar dari tegangan yang timbul. Dari analisis yang dilakukan diperoleh bahwa tegangan ijin maksimum dari tegangan yang timbul akibat pembebanan. Dari hasil tersebut dapat disimpulkan bahwa penggantung kapsul cyrano aman terhadap beban yang timbul pada saat pengoperasiannya.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | Taksonomi BATAN > Reaktor Nuklir > Teknologi Reaktor Taksonomi BATAN > Reaktor Nuklir > Teknologi Reaktor |
Divisions: | BATAN > Pusat Reaktor Serba Guna IPTEK > BATAN > Pusat Reaktor Serba Guna |
Depositing User: | Administrator Repository |
Date Deposited: | 06 Nov 2018 07:16 |
Last Modified: | 31 May 2022 04:03 |
URI: | https://karya.brin.go.id/id/eprint/4545 |