PENGENDALIAN KUALITAS AIR PRIMER RSG-GAS

Sinisius Suwarto, SS and Joni A Korua, JAK and Jaja Sukmana, JS (2005) PENGENDALIAN KUALITAS AIR PRIMER RSG-GAS. PROSIDING SEMINAR HASIL PENELITIAN PTRR. ISSN 0854-5278

[thumbnail of PENGENDALIAN KUALITAS AIR PRIMER RSG-GAS.pdf]
Preview
Text
PENGENDALIAN KUALITAS AIR PRIMER RSG-GAS.pdf

Download (192kB) | Preview

Abstract

PENGENDALIAN MUTU AIR PRIMER RSG-GAS. Sebagai pengendalian keselamatan
operasi, telah dilakukan pengendalian dan kajian terhadap mutu air primer RSG-GAS. Air
primer RSG-GAS berfungsi sebagai moderator, pendingin, dan perisai. Peralatan dan dinding
kolam reaktor sebagian besar terbuat dari Aluminium-Magnesium, maka persyaratan air primer
dibuat sedemikian rupa sehingga keutuhan dari dinding yang ada di kolam reaktor tetap terjaga.
Untuk mempertahankan mutu air primer tetap terkondisi dalam persyaratan yang diijinkan,
yaitu nilai pH: 5,2 s/d 6,6 dan konduktivitas < 8 μS/cm, maka secara periodik dilakukan
penggantian resin dari sistem purifikasi. Dengan pengukuran secara langsung diperoleh nilai
pH dan konduktivitas air primer rata-rata sebesar 5,30 dan 2,00 μS/cm, dan tetap dalam batas
persyaratan mutu air reaktor yang diijinkan.

Item Type: Article
Subjects: Taksonomi BATAN > Reaktor Nuklir > Pemanfaatan Reaktor
Taksonomi BATAN > Reaktor Nuklir > Pemanfaatan Reaktor
Divisions: BATAN > Pusat Reaktor Serba Guna
IPTEK > BATAN > Pusat Reaktor Serba Guna
Depositing User: Administrator Repository
Date Deposited: 06 Nov 2018 04:09
Last Modified: 31 May 2022 03:46
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/4524

Actions (login required)

View Item
View Item