Triyono, Triyono and Mudjiman, Supardjono and Widiyati, Sri (2012) PEMBUATAN PERANGKAT KERAS PANEL SISTEM INSTRUMENTASI DAN KENDALI PADA PROSES GELASI. PROSIDING SEMINAR PENELITIAN DAN PENGELOLAAN PERANGKAT NUKLIR. pp. 238-245. ISSN 1410 – 8178
PROSIDING_TRIYONO1_PSTA_2012.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.
Download (544kB) | Preview
Abstract
PEMBUATAN PERANGKAT KERAS PANEL SISTEM INSTRUMENTASI DAN
KENDALI PADA PROSES GELASI. Perangkat keras panel sistem instrumentasi dan
kendali terdiri dari : kotak 60x40x20 cm, kontrol suhu TZN4H, PLC T100MD1616,
solid state relay 40 Amper 1 fase, relay kontak 12 Volt DC, switching power supplay
S-100-24, regulator power suplay, pengaman arus bocor ELCB 1 fase 40 Ampere,
alarm 12 Volt DC dan kontrol operasi NC-NO. Komponen di instal kedalam kotak
berukuran 60x40x20 cm sesuai tata letak secara baik dan aman. Untuk mengetahui
unjuk kerja alat dilakukan uji fungsi tanpa beban dan berbeban. Hasil uji fungsi
perangkat keras panel instrumentasi dan kendali pada proses gelasi menunjukkan
bahwa : panel telah berfungsi tanpa beban maupun berbeban secara aman dengan
arus total 18,5 Ampere dan daya total 1975,1 Watt. Beban meliputi : unit pelarutan
U
3
O
, unit pelarutan PVA dan unit pembuatan sol. Daya listrik pada reaktor pelarutan
U
3
O
8
sebesar 663,5 Watt dengan arus 6,4 Ampere. Daya listrik pada reaktor pelarutan
PVA sebesar 506,9 Watt dengan arus 4,7 Ampere. Daya listrik pada reaktor
pembuatan sol 804,7 Watt dengan arus 7,4 Ampere.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | Taksonomi BATAN > Rekayasa Perangkat dan Fasilitas Nuklir Taksonomi BATAN > Rekayasa Perangkat dan Fasilitas Nuklir Taksonomi BATAN > Daur Bahan Bakar Nuklir dan Bahan Maju > Bahan Bakar Nuklir Taksonomi BATAN > Daur Bahan Bakar Nuklir dan Bahan Maju > Bahan Bakar Nuklir |
Divisions: | BATAN > Pusat Sains dan Teknologi Akselerator IPTEK > BATAN > Pusat Sains dan Teknologi Akselerator |
Depositing User: | Administrator Repository |
Date Deposited: | 05 Nov 2018 12:23 |
Last Modified: | 31 May 2022 09:23 |
URI: | https://karya.brin.go.id/id/eprint/4463 |