Sudaryadi, Sudaryadi and Sajima, Sajima (2017) OPTIMASI PARAMETER PELINDIAN HASIL PELEBURAN PASIR ZIRKON. PROSIDING PERTEMUAN DAN PRESENTASI ILMIAH PENELITIAN DASAR ILMU PENGETAHUAN DAN TEKNOLOGI NUKLIR. pp. 213-216. ISSN 0216-3128
PROSIDING_SUDARYADI_PSTA_2017.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.
Download (0B) | Request a copy
Abstract
OPTIMASI PARAMETER PELINDIAN HASIL PELEBURAN PASIR ZIRKON. Telah dilakukan proses
pelindian hasil peleburan pasir zirkon untuk pembuatan natrium zirconat. Kegiatan ini bertujuan untuk memperoleh
parameter optimum dari proses pelindian untuk mengolah pasir zirkon menjadi natrium zirconat sehingga diperoleh
ZrO2 sebagai bahan dukung pada industri nuklir maupun non nuklir dengan proses basah. Proses pelindian
dilakukan setelah selesai proses peleburan dengan tujuan untuk menghilangkan kadar Si yang terkandung
didalamnya. Dari proses peleburan yang telah dilakukan dengan umpan (campuran pasir zirkon dengan NaOH)
seberat 2100 gram pada suhu 750 oC, perbandingan umpan 1:1,1 dan waktu peleburan 60 menit dengan hasil
peleburan 1780,2 gram. Proses pelindian air dilakukan dengan variasi waktu pengadukan 30 menit, 45 menit dan 60
menit pada kecepatan putaran pengaduk 100 rpm, 140 rpm dan 180 rpm diperoleh kondisi optimum proses pelindian
air pada kecepatan putaran motor pengaduk 140 rpm selama 60 menit dengan recovery natrium zirconat 97,44 %.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | Taksonomi BATAN > Daur Bahan Bakar Nuklir dan Bahan Maju > Bahan Bakar Nuklir > Teknik Sintesis Bahan Bakar Nuklir Taksonomi BATAN > Daur Bahan Bakar Nuklir dan Bahan Maju > Bahan Bakar Nuklir > Teknik Sintesis Bahan Bakar Nuklir |
Divisions: | BATAN > Pusat Sains dan Teknologi Akselerator IPTEK > BATAN > Pusat Sains dan Teknologi Akselerator |
Depositing User: | Administrator Repository |
Date Deposited: | 01 Nov 2018 08:49 |
Last Modified: | 01 Nov 2018 08:49 |
URI: | https://karya.brin.go.id/id/eprint/4383 |