KAJIAN PENERAPAN BUDAYA KESELAMATAN DI REAKTOR GA. SIWABESSY

Slamet Suprianto, SS and Mashudi, Mashudi (2013) KAJIAN PENERAPAN BUDAYA KESELAMATAN DI REAKTOR GA. SIWABESSY. PROSIDING SEMINAR NASIONAL TEKNOLOGI DAN APLIKASI REAKTOR NUKLIR. ISSN 978-979-17109-8-5

[thumbnail of 29_mashudi.pdf]
Preview
Text
29_mashudi.pdf

Download (773kB) | Preview

Abstract

KAJIAN PENERAPAN BUDAYA KESELAMATAN DI REAKTOR GA. SIWABESSY . Telah dilakukan penerapan budaya keselamatan di RSG-GAS. Latar belakang penerapan budaya keselamatan diperlukan untuk mengukur dan mengevaluasi kondisi budaya keselamatan di instalasi nuklir RSG-GAS, Budaya keselamatan merupakan panduan sifat dan sikap organisasi dan individu yang menempatkan keselamatan sebagai prioritas utama. Pusat Reaktor Serba Guna (PRSG) telah melakukan penerapan budaya keselamatan berdasarkan peraturan Kepala Batan Nomor 200 tahun 2012. sebagai petunjuk standar penerapan budaya keselamatan di lingkungan BATAN. Lingkup penerapan budaya keselamatan di RSG-GAS melalui kepada penilaian diri terhadap karakter dari karyawan PRSG, yang dilakukan dengan cara survai kuisioner untuk tingkat operator, supervisor dan tingkat manajer reactor RSG. Hasil penerapan dan kaji diri budaya keselamatan yang dilakukan pada tahun 2012 telah didapatkan nilai karakteristik budaya keselamatan untuk tingkat operator, supervisor dan manajer RSG-GAS. Secara organisasi PRSG mempunyai peringkat B yaitu dengan skor 760,67 dari nilai maksimum 1000, Karakteristik budaya keselamatan untuk tingkat operator didapatkan hasil 694,29 yaitu peringkat C, untuk tingkat supervisor didapatkan hasil 733,40 yaitu peringkat B dan untuk tingkat manajer RSG-GAS mendapatkan hasil 813,95 yaitu peringkat B.
Kata Kunci : Budaya keselamatan; manajer; RSG-GAS
ABSTRACT
STUDY ON THE IMPLEMENTATION OF SAFETY CULTURE AT THE GA SIWABESSY REACTOR. It has been studied of safety culture at RSG-GAS. The implementation of safety culture is needed for measure and evaluation of condition safety culture in nuclear installation RSG-GAS. Safety culture is a guide of characteristic and attitude of organization and individual which puts safety as the main priority. Pusat Reaktor Serba Guna (PRSG) has applied safety culture based on regulation of Batan principal No. 200, 2012 as a standar guide of safety culture in Batan area. Scope of implementation safety culture in RSG-GAS has done through survey and questioner for operator, supervisor and level of manager reactor RSG-GAS. The implementation and self assessment of safety culture which has conducted in the year 2012 has resulted characteristic values of safety culture for operator, supervisor dan manager level of RSG-GAS. Organizationally, PRSG get rank B with score 760,67 from maximum score 1000. Characteristic safety culture of operator level get score 694,29, rank C, for supervisor level get score 733,40, rank B and manager level get score 813,95, rank B.
Key words : Safety culture; manager; RSG-GAS

Item Type: Article
Subjects: Taksonomi BATAN > Keselamatan dan Keamanan Nuklir > Keselamatan Lingkungan
Taksonomi BATAN > Keselamatan dan Keamanan Nuklir > Keselamatan Lingkungan
Divisions: BATAN > Pusat Reaktor Serba Guna
IPTEK > BATAN > Pusat Reaktor Serba Guna
Depositing User: Administrator Repository
Date Deposited: 30 Oct 2018 07:42
Last Modified: 31 May 2022 09:15
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/4210

Actions (login required)

View Item
View Item