Nilai pendidikan karakter dalam novel manca negara

Yuliana, Yuliana (2023) Nilai pendidikan karakter dalam novel manca negara. Publikasi Ilmiah: Jurnal Publikasi Ilmiah, 1 (2): 5. pp. 29-36. ISSN 3031-0490

[thumbnail of 3031-0490_2_1_2024-5.pdf]
Preview
Text
3031-0490_2_1_2024-5.pdf - Published Version

Download (440kB) | Preview

Abstract

Sastra dan tata nilai, sebagai dua fenomena sosial, saling melengkapi sebagai hasil dari kehidupan yang mencakup nilai-Nilai sosial, filsafat, dan religi. Sastra tidak hanya mengeksplorasi nilai-nilai kehidupan personal, melainkan juga terlibat dalam nilai-nilai kehidupan manusia secara menyeluruh. Pendidikan karakter memiliki tujuan untuk meningkatkan kualitas pendidikan dengan fokus pada pembentukan karakter dan akhlak mulia secara utuh, terpadu, dan seimbang. Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk menggambarkan nilai pendidikan karakter dalam novel manca negara. Hasil penelitian menunjukkan bahwa novel-novel manca negara membahas karakter kejujuran, kedisiplinan, kreativitas, kepedulian sosial, dan tanggung jawab. Temuan ini menyatakan bahwa novel-novel tersebut menyediakan materi bacaan yang dapat membantu siswa dalam mengembangkan karakter kepribadian positif.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Novel, Karakter, Manca negara, Popular literature, Literary analysis, Nonfiction novel, Nonformal education
Subjects: Social and Political Sciences > Education, Law, & Humanities
Social and Political Sciences > International Relations
Social and Political Sciences > Psychology
Depositing User: Alluya Shafira
Date Deposited: 06 Aug 2024 09:05
Last Modified: 06 Aug 2024 09:05
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/40240

Actions (login required)

View Item
View Item