VALIDASI PAKET PROGRAM BATAN-3DIFF UNTUK PEMASUKAN PARSIAL BAT ANG KENDALl

Sembiring, Tagor Malem (1999) VALIDASI PAKET PROGRAM BATAN-3DIFF UNTUK PEMASUKAN PARSIAL BAT ANG KENDALl. PROSIDING SEMINAR HASIL PENELITIAN PRSG. ISSN 0854-5278

[thumbnail of Tagor.pdf]
Preview
Text
Tagor.pdf

Download (5MB) | Preview

Abstract

VALIDASI PAKET PROGRAM BATAN-3DIFF UNTUK PEMASUKAN PARSIAL BATANG KENDALL Paket program Batan-3DIFF telah divalidasi dengan model 3-D (gemetri X-Y-Z) Teras Benchmark IAEA 10 MWth untuk problem pemasukan batang kendali secara parsial. Pekerjaan validasi mencakup nilaireaktiviras batang kendali secara parsial, pembahan faktor puncak daya parsial serta pembahan profil clan pergeseran rapat daya ke arah aksial. Teras benchmark ini adalah tipe MTR dengan pengkayaan uranium yang rendah clan menggunakan Ag-In-Cd sebagai penyerap. Pekerjaan ini dilakukan untuk menyelidiki kemampuan Batan-3DIFF untuk menangani masuknya batang kendali secara parsial dengan menggunakan metode difusi yang dikombinasikan dengan syarat batas internal clan untuk mendukung analisis keselamatan teras Reaktor Serba Guna (RSG GAS) yang berbahan bakar silisida. tingkat muat tinggi. Untuk selumh parameter hasil perhitungan, program Batan-3DIFF memberikan hasil yang sangat sesuai dengan hasil ANL (Argonne National Laboratory).
ABSTRACT VALIDATION OF BATAN-3DIFF CODE FOR THE INSERTION OF CONTROL ROD PARTIALLY. The Batan-3DIFF code has been successfully validated by using 3-D model (X-Y-Z geometry) of the IAEA 10 MWth benchmark core for the partiallyinserted control problem. The validation work included the reactivity worth of the partially-inserted control rods, the change of the power peaking factor and the change of the axial power density profile and shift. This benchmark core is MTR type with low enrichment of uranium and using Ag-In-Cd as control absorber. This \vork was done to investigate the code capability to treat the partially insertion of control rod by using the diffusion method combined with internal boundary conditions and to support the safety analyses for the future high loading silicide fuel of the Multipurpose Reactor (RSG GAS). For all calculated parameters, the Batan-3DIFF code gives very good agreement with ANL's (Argonne National Laboratory) results.

Item Type: Article
Subjects: Taksonomi BATAN > Reaktor Nuklir > Teknologi Reaktor > Instrumentasi dan Kendali Reaktor
Taksonomi BATAN > Reaktor Nuklir > Teknologi Reaktor > Instrumentasi dan Kendali Reaktor
Divisions: BATAN > Pusat Reaktor Serba Guna
IPTEK > BATAN > Pusat Reaktor Serba Guna
Depositing User: Administrator Repository
Date Deposited: 21 Sep 2018 02:30
Last Modified: 02 Jun 2022 02:43
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/4003

Actions (login required)

View Item
View Item