Penyuluhan pengelolaan pascapanen manggis dengan teknis penyimpanan tahan lama pada petani manggis di Kabupaten Tasikmalaya

Ulpah, Jakiyah and Dona, Setia Umabara and Ibrahim, Husna and Ramdhan, Muhammad Alamsyah (2024) Penyuluhan pengelolaan pascapanen manggis dengan teknis penyimpanan tahan lama pada petani manggis di Kabupaten Tasikmalaya. Abdimas Galuh: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 6 (1): 43. pp. 384-391. ISSN 2716-0211

[thumbnail of 2716-0211_6_1_2024-43.pdf]
Preview
Text
2716-0211_6_1_2024-43.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (969kB) | Preview

Abstract

Kecamatan Puspahiang merupakan wilayah sentra manggis khas Tasikmalaya. Potensi ini didukung dengan adanya sumberdaya alam yang melimpah (luas lahan manggis), sarana prasaran yang tersedia, dan lembaga penunjang Gapoktan, poktan dan Lembaga swadaya. Permasalahan yang di hadapi Poktan Sari Puspa Kecamatan Puspahiang terlihat dari bidang produksi (hasil panen kurang berkualitas, belum mengetahui penanganan pasca panen dan belum mengetahui pemanfaatan manggis) dan pemasaran (berhadapan dengan banyak pesaing dan harga jatuh saat musim panen). Tujuan dilakukan pengabdian adalah melakukan penyuluhan terkait pengemasan pascapanen agar tidak mudah busuk. Tahapan Pengabdian dilakukan dalam dua tahapan. Tahap pertama dengan teknik infromasi dengan mengumpulkan data penngemasan (packing) paling sesuai dan efektif. Tahap kedua penyuluhan dan aplikasi melakukan penyimpanan dan pengemasan manggis. Kegiatan pengabdian dilakukan pada 30 petani dengan teknik pemberian materi. Teknik penyimpanan yang baik dilakukan pada dimensi 39 x 21 x 21 dengan kapasitas 12 kg. kegiatan pengabdian menunjukkan 85% peserta memahami dan bahkan akan menerapkan kegiatan penyimpanan dan teknik pengemasan sesaui arahan dari penyuluhan

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Manggis, Packing, Pascapanen, Penyuluhan, Mangosteen, Packing, Counseling, Post-harvest, Packaging
Subjects: Agriculture & Food > Agricultural Equipment, Facilities, & Operations
Agriculture & Food > Agronomy, Horticulture, & Plant Pathology
Depositing User: Djaenudin djae Mohamad
Date Deposited: 03 Dec 2024 02:00
Last Modified: 03 Dec 2024 02:00
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/38840

Actions (login required)

View Item
View Item