Penanaman literasi baca tulis pada anak usia dini di RA Al Amanah Kenongomulyo Magetan

Indah, Setianingrum and Hayyi’, Salima (2023) Penanaman literasi baca tulis pada anak usia dini di RA Al Amanah Kenongomulyo Magetan. Child Kingdom: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 1 (2): 4. pp. 39-46. ISSN 3025-5767

[thumbnail of 3025-5767_1_2_2023-4.pdf]
Preview
Text
3025-5767_1_2_2023-4.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (627kB) | Preview

Abstract

Penanaman literasi baca tulis pada anak usia dini dapat memberikan hal positif untuk anak terutama pada aspek perkembangan bahasanya. Literasi baca tulis merupakan kemampuan dan pengetahuan membaca serta menulis, kemampuan menganalisis , mengolah serta memahami informasi untuk dianalisis, menanggapi serta menggunakan bahasa (Wardhani et al., 2021). Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penanaman literasi baca tulis untuk anak usia dini di RA Al Amanah Kenongomulyo Magetan. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriftif. Indikator yang digunanakan yaitu membaca, menulis, menggambar, dan mendengarkan. Kegiatan yang diberikan bertujuan membekali anak untuk pendidikan selanjutnya atau sekolah dasar.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Literasi baca tulis, Anak usia dini, Early childhood, Literacy methods, Reading skills, Writing skills
Subjects: Social and Political Sciences > Education, Law, & Humanities
Depositing User: Djaenudin djae Mohamad
Date Deposited: 13 Oct 2024 10:41
Last Modified: 13 Oct 2024 10:41
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/36404

Actions (login required)

View Item
View Item