Toponimi desa-desa di Nusa Ambon: Kajian sejarah dan arkeologi

Daya, Negri Wijaya and Deny, Yudo Wahyudi and Siti, Zainatul Umaroh and Ninie, Susanti and Rendy, Ertrisia Aditya Putra (2021) Toponimi desa-desa di Nusa Ambon: Kajian sejarah dan arkeologi. Berkala Arkeologi, 41 (1). pp. 89-108. ISSN 0216 - 1419

[thumbnail of wibowo_hari,+06_ID_(Layout)600-Toponymy.pdf]
Preview
Text
wibowo_hari,+06_ID_(Layout)600-Toponymy.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (1MB) | Preview

Abstract

Kajian toponimi baik di Kota maupun Nusa (Pulau) Ambon telah banyakdilakukan. Namun, kajian terdahulu belum menggunakan pendekatan sejarah dan arkeologi. Pendekatan sejarah dan arkeologi akan memudahkan peneliti untuk menyibak persilangan budaya. Pulau Ambon dipilih sebagai lokus kajian asal-usul nama desa dan persilangan budaya antara Jazirah Leihitu dan Leitimor. Terdapat tiga langkah yang ditempuh untuk mengambil dan menganalisis data dengan pendekatan sejarah dan arkeologi. Pertama, identifikasi dan tabulasi nama-nama desa yang disebutkan dalam Hikayat Tanah Hitu dan tiga peta kuno. Kedua, identifikasi berbagai peninggalan arkeologis yang terletak di desa-desa tersebut. Terakhir, analisis asal usul nama desa dengan mencari arti kata, mencari lokasi terkini, dan menjabarkan peran kebudayaan sezaman (masa Islam dan kolonial) di masa silam. Terdapat 12 desa dengan 22 peninggalan arkeologis yang ditemukan.Semua desa memiliki tinggalan budaya yang dapat menjelaskan dinamika masyarakat lokal setempat, namun hanya 10 desa yang dapat ditemukan artidari nama desanya.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Toponimi, Identitas budaya, Etimologi, Toponyms, Etymology, Leihitu, Leitimor, Culture and society
Subjects: Social and Political Sciences > Archaeology
Divisions: OR_Arkeologi_Bahasa_dan_Sastra
Depositing User: Tri Eka Supriyanta
Date Deposited: 24 Aug 2024 14:29
Last Modified: 24 Aug 2024 14:29
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/33730

Actions (login required)

View Item
View Item