Penerapan metode single exponential smoothing dalam sistem pendukung keputusan untuk menentukan jumlah produksi tahu

Alif, Syadillah Aji and Deni, Arifianto and Taufik, Timur Warisaji (2023) Penerapan metode single exponential smoothing dalam sistem pendukung keputusan untuk menentukan jumlah produksi tahu. Jurnal Aplikasi Sistem Informasi dan Elektronika, 5 (2): 5. pp. 91-98. ISSN 2714-612X

[thumbnail of 2714-612X_5_2_2023-5.pdf]
Preview
Text
2714-612X_5_2_2023-5.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (364kB) | Preview

Abstract

Peramalan merupakan tahap awal dalam proses pengambilan keputusan. Sebelum melakukan prediksi, penting untuk memahami esensi masalah keputusan yang dihadapi. Pabrik tahu Sumber Pakem belum mengadopsi sistem aplikasi peramalan produksi yang terkomputerisasi, sehingga penggunaan aplikasi otomatis dapat mempermudah proses peramalan produksi tanpa harus menghitung secara manual. Metode Single Exponential Smoothing merupakan salah satu metode peramalan moving average dengan pembobotan, di mana bobot diberikan berdasarkan fungsi eksponensial. Pemulusan eksponensial adalah proses berkelanjutan yang memperbaiki perkiraan dengan merata-ratakan penurunan nilai masa lalu dari data berbasis waktu. Data yang digunakan dalam skripsi ini adalah data penjualan bulan Juli 2022 sampai bulan Juli 2023. Hasil penelitian menyimpulkan dapat memudahkan dalam pengolahan dan peramalan produksi. Hasil akurasi dengan nilai alpha 0.9 memberikan MAPE sebesar 0.98%. Berdasarkan hasil perkiraan ini, produksi bulan berikutnya dapat ditentukan.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Single exponential smoothing, Peramalan produksi, Pabrik tahu Sumber pakem, Supply and demand, Decision making, Business forecasting, Sales forecasting, Tofu industry
Subjects: Computers, Control & Information Theory > Applications Software
Economics and Business
Depositing User: Djaenudin djae Mohamad
Date Deposited: 16 Aug 2024 04:37
Last Modified: 16 Aug 2024 04:37
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/33595

Actions (login required)

View Item
View Item