Ungsari, Rizki Eka Purwanto and Mutmainah, Mutmainah and Siti, Munisih and I Kadek, Bagiana and Yuvianti, Dwi Franyoto and Aries, Koes Soendoro and Maria, Caecilia Nanny Setiawati H and Sri, Haryanti and Lia, Kusmita and Ika, Puspitaningrum (2023) Edukasi pemanfaatan kosmetik herbal dan pembuatan sabun beras pada kader PKK Desa. Jurnal Inovasi dan Pengabdian Masyarakat Indonesia, 2 (2): 4. pp. 15-18. ISSN 2829-5617
2829-5617_2_2_2023-4.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.
Download (695kB) | Preview
Abstract
Latar belakang: Desa Dukuh, kecamatan Delanggu merupakan salah satu Desa di Kabupaten Klaten, Jawa Tengah yang terkenal akan produksi berasnya. Inovasi yang dapat diberikan untuk meningkatkan potensi dan nilai tambah dari beras adalah diformulasikan ke dalam sediaan sabun beras herbal. Tujuan: Memperkenalkan metode pengolahan beras dan tanaman herbal hingga menjadi produk sabun beras herbal yang dapat menciptakan peluang usaha desa. Metode: Kegiatan ini dilakukan melalui tiga tahapan yaitu tahapan pertama tahapan perencanaan dan persiapan kegiatan, tahapan kedua adalah pelaksanaan meliputi sosialisasi dan pelatihan pembuatan sabun beras herbal dan tahap ketiga adalah evaluasi akhir. Hasil: Hasil pelaksanaan kegiatan pengabdian masyarakat diterima dengan antusias dan seluruh peserta aktif dalam kegiatan sosialisasi mengenai kosmetik herbal dan pelatihan pembuatan sabun beras herbal. Lebih dari 90% peserta memahami sosialisasi dan pelatihan yang diberikan. Kesimpulan: Kegiatan pengabdian masyarakat yang berlangsung sukses dan lancar. Peserta pengabdian juga berharap kelanjutan kegiatan pelatihan kontrol kualitas sediaan sabun dan pelatihan pemasaran produk.
Item Type: | Article |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Beras, Herbal, Klaten, Sabun, Rice, Herbals, Soaps, Community services |
Subjects: | Medicine & Biology Medicine & Biology > Pharmacology & Pharmacological Chemistry Social and Political Sciences > Education, Law, & Humanities |
Depositing User: | Den Rizzal Rosiyan |
Date Deposited: | 29 Feb 2024 07:30 |
Last Modified: | 29 Feb 2024 07:30 |
URI: | https://karya.brin.go.id/id/eprint/33054 |