Karina, Meidayanti (2023) Simulasi risiko susut bobot sapi akibat transportasi. Jurnal Javanica: Jurnal Terapan Agribisnis, 2 (1): 4. pp. 29-36. ISSN 2963-8186
2963-8186_2_1_2023-4.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.
Download (645kB) | Preview
Abstract
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui besarnya kerugian susut bobot sapi akibat transportasi dan membuat skenario kebijakan untuk mengurangi kerugian tersebut. Analisis data dilakukan dengan pendekatan system dynamic. Simulasi terkait dengan biaya-biaya yang dikeluarkan untuk transportasi ternak sapi dan menggunakan asumsi pendukung yang ditentukan berdasarkan kajian teoritik dengan berlandaskan pada data sekunder. Hasil simulasi tersebut dapat dijadikan bahan pertimbangan bagi pengambil keputusan dalam menentukan kebijakan yang lebih baik. Hasil pemodelan dengan system dynamics adalah terjadi nilai penyusutan bobot badan sapi sebesar 16.67% dan nilai penyusutan sebesar Rp. 1.900.000 pada awal periode simulasi. Kerugian akibat transportasi adalah sebesar Rp. 20.900.000 dalam satu kali pengangkutan dan setelah dilakukan skenario kebijakan kerugiannya turun menjadi Rp. 17.100.000.
Item Type: | Article |
---|---|
Additional Information: | Validated bt Sri Wulan |
Uncontrolled Keywords: | Susut bobot sapi, System dynamics, Transportasi, Mechanical models, Transportation, Cows |
Subjects: | Agriculture & Food > Animal Husbandry & Veterinary Medicine |
Depositing User: | Djaenudin djae Mohamad |
Date Deposited: | 22 Feb 2024 05:19 |
Last Modified: | 22 Feb 2024 05:19 |
URI: | https://karya.brin.go.id/id/eprint/32934 |