Efektivitas pembelajaran pak dengan metode teams games tournament berbantuan LKS terhadap prestasi belajar siswa kelas V SD Aloysius Semarang

Victor, Jendade Araujo and Yustinus, Joko Wahyu Yuniarto and Anselmus, Joko Prayitno (2023) Efektivitas pembelajaran pak dengan metode teams games tournament berbantuan LKS terhadap prestasi belajar siswa kelas V SD Aloysius Semarang. Jurnal Filsafat dan Teologi Katolik, 7 (1): 5. pp. 73-79. ISSN 2614-5898

[thumbnail of 2614-5898_7_1_2023-5.pdf]
Preview
Text
2614-5898_7_1_2023-5.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (1MB) | Preview

Abstract

Rendahnya hasil belajar siswa mata pelajaran PAK SD Aloysius Semarang disebabkan metode yang diterapkan guru belum menggunakan metode yg menyenangkan pada saat pembelajaran agama. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui karakter tanggung jawab dengan menggunakan metode TGT berbantuan LKS dapat meningkatkan siswa yang tuntas, mengetahui perbedaan prestasi belajar, untuk mengetahui karakter tanggung jawab metode TGT berbantuan LKS berpengaruh terhdap prestasi belajar. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuanitatif eksperimen metode True Experimental Design dengan pretest-posttest control group design dan pemilihan sampel secara random sampling. Analisis data yang digunakan uji regresi, independent t test, one sample t test, dan N-Gain dengan taraf signifikan 5%. Teknik pengumpulan data memakai lembar observasi dengan indikator: 1) mengerjkan PR dengan teratur, 2) mengemukakan pendapat, 3) menyelesaikan tugas sesuai jadwal, 4) Mengerjakan tugas kelompok bersama, tes, dan dokumentasi. Hasil penelitian ini menunjukkan pembelajaran metode TGT berbantuan LKS meningkatkan jumlah siswa yang tuntas dengan rataan empiris 81,25. Rataan empiris kelas eksperimen 81,25 dan kontrol 58,21. Melalui hasil skor N-Gain, kelas eksperimen mendapat 70,74% (cukup efektif), sedangkan kontrol memperoleh 23,18% (tidak efektif). Pengaruh tanggung jawab terhadap prestasi belajar dari R square sebesar 82,5%. Dapat dibuktikan bahwa Metode TGT berbantuan LKS mampu meningkatkan siswa yang yang tuntas menjadi 25 siswa.

Item Type: Article
Additional Information: Validated by Sri Wulan
Uncontrolled Keywords: Metode Teams Games Tournament, Prestasi Belajar, Tanggung Jawab, Responsibility, Student achievement, Learning methods, Games
Subjects: Social and Political Sciences > Education, Law, & Humanities
Depositing User: - mayang -
Date Deposited: 21 Feb 2024 08:18
Last Modified: 21 Feb 2024 08:18
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/32750

Actions (login required)

View Item
View Item