Aletha, M. Nenabu and Mikael, Jeramu and Fransiskus, Ganggas and Stanislaus, Ngawang (2022) Analisis kinerja pegawai pada Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Kupang. Equilibrium: Jurnal Akuntansi dan Manajemen, 10 (-): 2. pp. 10-16. ISSN 2620-3790
2620-3790_10_Sep_2022-2.pdf - Published Version
Download (226kB) | Preview
Abstract
Masalah dalam penelitian ini meningkatnya jumlah pegawai yang alpa, ijin, sakit akan berdampak pada kinerja pegawai dalam melaksanakan tugasnya. Perumusan masalah bagaimana kinerja pegawai pada Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Kupang. Tujuan penelitian untuk mengetahui kinerja pegawai pada Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Kupang. Variabel penelitian kinerja pegawai. Data yang digunakan berdasarkan sumbernya data primer dan data sekunder, data berdasarkan sifatnya data kuantitatif dan data kualitatif. Teknik pengumpulan data koesioner, dokumentasi dan wawancara. Teknik analisis data teknik deskriptif kuantitatif. Hasil penelitian menunjukan kinerja pegawai dari aspek sasaran kerja pegawai mendapat nilai 129dikategorikan kinerja sangat baik, kinerja pegawai dari aspek perilaku kerja mendapat nilai 121 dikategorikan kinerja baik dan kinerja secara keseluruhan mendapat nilai 127 dikategorikan kinerja sangat baik. Kesimpulan kinerja pegawai Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Kupang dilihat dari indikator sasaran kerja dikategorikan sangat baik, dilihat dari indikator perilaku kerja dikategorikan baik dan nilai kinerja secara keseluruhan dikategorikan sangat baik. Saran yang diberikan kepada Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Kupang meningkatkan kinerja perilaku kerja pegawai dikategorikan baik menjadi sangat baik, mempertahankan kinerja sasaran kerja pegawai dan kinerja secara keseluruhan pegawai yang sudah sangat baik.
Item Type: | Article |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Kinerja pegawai, Performance appraisal |
Subjects: | Problem Solving Information for State & Local Governments > Human Resources Administration & Management > Personnel Management, Labor Relations & Manpower Studies |
Depositing User: | Djaenudin djae Mohamad |
Date Deposited: | 02 Feb 2024 11:10 |
Last Modified: | 02 Feb 2024 11:10 |
URI: | https://karya.brin.go.id/id/eprint/32519 |